Polisi Diminta Tertibkan Perjudian dan Hiburan Malam di Batam Selama Ramadan

Indonesia Berita Berita

Polisi Diminta Tertibkan Perjudian dan Hiburan Malam di Batam Selama Ramadan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Ketua Indonesia Police Watch ( IPW) Sugeng Teguh Santoso, mendesak Kapolda Kepulauan Riau untuk menutup empat-tempat hiburan malam dan perjudian yang masih beroperasi selama Ramadan.

MARAKNYA tempat hiburan malam dan perjudian di Kota Batam Kepulauan Riau yang beroperasi di bulan Ramadhan diduga dibekingi aparat penegak hukum.

“Perjudian dalam segala bentuk, metode, dan penggunaan teknologinya. Berdasarkan ketentuan UU itu merupakan pidana, oleh karna itu IPW mendesak Kapolda Kepri menutup semua tempat-tempat perjudian yang masih beroperasi di bulan ramadhan di Kepri dan Batam,” kata Teguh, di Jakarta, Selasa . “Tentunya masyarakat menjadi tanda tanya dan tidak percaya kepada institusi Polri. Karena parameternya jelas, tutup tempat perjudian tersebut, kalau tidak ditutup selama bulan ramadhan, kapolda artinya melakukan pembiaran," tandasnya.

Pendapat yang sama diungkapkan pengamat militer Wibisono. Pihaknya mengaku prihatin atas maraknya praktik perjudian kasino maupun rolex di Kota Batam.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Diminta Usut Tuntas Penganiayaan terhadap Ade ArmandoPolisi Diminta Usut Tuntas Penganiayaan terhadap Ade ArmandoKetua alumni PGSC, Algooth Putranto meminta kepolisian mengusut tuntas penganiayaan terhadap Ade Armando saat demo 11 April di depan Gedung DPR, Jakarta.
Baca lebih lajut »

Polisi Tangkap 2 Tersangka Pengeroyokan Ade Armando, 4 Tersangka Lain Diminta Menyerahkan Diri!Polisi Tangkap 2 Tersangka Pengeroyokan Ade Armando, 4 Tersangka Lain Diminta Menyerahkan Diri!Saat ini Kapolda menyebut telah mengantongi identitas terduga pelaku penganiayaan terhadap Ade Armando. Polisi menetapkan enam tersangka pengeroyok Ade Armando.
Baca lebih lajut »

Pembakaran Pos Polisi Pejompongan, Polisi Amankan 17 OrangPembakaran Pos Polisi Pejompongan, Polisi Amankan 17 OrangPolisi mengamankan 17 orang usai pembakaran pos polisi Pejompongan, Jakarta Pusat, pada Senin 11 April 2022 malam.
Baca lebih lajut »

Polisi sediakan hidangan berbuka dan vaksin untuk massa yang ditangkapPolisi sediakan hidangan berbuka dan vaksin untuk massa yang ditangkap'Bagi pelajar dan orang-orang yang diamankan dilakukan 'swab', vaksinasi dan diberikan buka puasa serta dilanjutkan pendataan,' kata Kapolres Metro Jakarta Barat
Baca lebih lajut »

Antisipasi Pergerakan Mahasiswa, Polisi Sekat Perbatasan Tangerang-JakartaAntisipasi Pergerakan Mahasiswa, Polisi Sekat Perbatasan Tangerang-JakartaJajaran Polresta Tangerang akan melakukan penyekatan di sejumlah titik perbatasan antara Tangerang dan Jakarta pada Senin (11.4.2022). Hal ini dilakukan sebagai...
Baca lebih lajut »

Polisi dan TNI Sita Ribuan Petasan Berdaya Ledak Tinggi di Pasar Tradisional Koto Jaya BengkuluPolisi dan TNI Sita Ribuan Petasan Berdaya Ledak Tinggi di Pasar Tradisional Koto Jaya BengkuluKepolisian Resor Mukomuko, Polda Bengkulu, melalui operasi penyakit masyarakat bersama dengan TNI, Minggu (10/4/2022) menyita ribuan butir petasan berbahan ledak tinggi di pasar tradisional Kelurahan Koto Jaya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 01:34:58