Polisi Bantah Ada Anggota Brimob dari China

Indonesia Berita Berita

Polisi Bantah Ada Anggota Brimob dari China
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 68%

'Murni bahwa itu adalah personel Brimob warga negara Indonesia,'

Iqbal mengatakan kabar tersebut sengaja dimunculkan di media sosial agar masyarakat tidak simpati terhadap"Banyak foto-foto dan kebetulan anggota Brimob yang di-framing, bahwa sengaja itu mendeskreditkan Polri bahwa itu pasukan dari negeri seberang, yang sipit-sipit. Tidak ada. Kami bantah. Murni bahwa itu adalah personel Brimob warga negara Indonesia," ujar Iqbal di Kantor Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Jakarta, Rabu .

Ia pun mengatakan polisi melalui tim siber terus berpatroli untuk menyisir kabar tersebut dan akan menindaknya sesuai ketentuan hukum. "Pada momentum ini beberapa yang harus kami klarifikasi. Banyak di medsos sudah viral, bahkan dimasifkan," ujar Iqbal. "Kami sudah tahu bahwa kami mempunyai ahli-ahli siber. Patroli siber kami 24 jam. Saya sudah tahu akun mana yang memviralkan, itu terkoneksi kepada kelompok-kelompok tertentu," lanjut dia.Sebelumnya, aksi unjuk rasa terhadap hasil Pemilu 2019 berlangsung tertib pada Selasa malam.

Sebagian besar massa sudah membubarkan diri pukul 20.00. Namun, masih masih ada massa yang menolak membubarkan diri.pun bergerak membubarkan paksa yang berbuntut pada kerusuhan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Terus Bersiaga di Halaman Asrama Brimob PetamburanPolisi Terus Bersiaga di Halaman Asrama Brimob PetamburanFoto Polisi terus berjaga di sekitar bangkai mobil yang dibakar massa dini hari tadi di Asrama Brimob, Petamburan, Jakarta. Beginilah potret kondisi terkini. demo22mei LebihBaikBersama
Baca lebih lajut »

Polisi Selidiki Pembakaran Mobil di Asrama BrimobPolisi Selidiki Pembakaran Mobil di Asrama BrimobPolisi Selidiki Peristiwa Pembakaran Mobil di depan Asrama Brimob
Baca lebih lajut »

Polisi Sebut Ada 11 Mobil Terbakar di Depan Asrama BrimobPolisi Sebut Ada 11 Mobil Terbakar di Depan Asrama BrimobMassa hanya membakar mobil di depan asrama Brimob.
Baca lebih lajut »

Mobil Sport Murni BMW Seri 8 Hadir di IndonesiaMobil Sport Murni BMW Seri 8 Hadir di Indonesia
Baca lebih lajut »

Cerita Warga Saat Sejumlah Mobil di Asrama Brimob Dibakar MassaCerita Warga Saat Sejumlah Mobil di Asrama Brimob Dibakar MassaSejumlah mobil yang diparkir di depan Asrama Brimob Petamburan, Jalan KS Tubun, Jakarta Pusat, dibakar massa. Mobil-mobil tersebut adalah milik warga yang tinggal di sekitar lokasi. aksi22mei LebihBaikBersama
Baca lebih lajut »

Massa Masih Terkonsentrasi di Sekitar Asrama Brimob PetamburanMassa Masih Terkonsentrasi di Sekitar Asrama Brimob Petamburan
Baca lebih lajut »

11 Mobil Habis Terbakar di Asrama Brimob11 Mobil Habis Terbakar di Asrama Brimob
Baca lebih lajut »

[HOAKS] Personel Brimob dari China Ikut Tangani Kerusuhan[HOAKS] Personel Brimob dari China Ikut Tangani KerusuhanKabar adanya petugas Brimob yang didatangkan dari China dibantah Kadiv Humas Polri Irjen M Iqbal dalam pernyataannya pada Rabu (22/5/2019) siang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 22:27:44