Polemik 'Amplop Kiai' Berpotensi Gerus Akar Politik PPP di 2024 | merdeka.com

Indonesia Berita Berita

Polemik 'Amplop Kiai' Berpotensi Gerus Akar Politik PPP di 2024 | merdeka.com
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 merdekadotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 51%

Polemik 'Amplop Kiai' Berpotensi Gerus Akar Politik PPP di 2024

"Jika polemik amplop kiai Suharso ini berkepanjangan, hal ini berpotensi menggerus akar politik PPP. Sebab, PPP merupakan partai Islam yang simpul-simpul kekuatan politiknya di daerah banyak bertumpu pada jaringan pesantren lokal. Narasi amplop kiai berpotensi melekat pada individu Suharso, dan memunculkan resistensi di kalangan Kiai dan jaringan santri yang menjadi salah satu basis pemilih loyal PPP," papar Khoirul Umam, Rabu .

Memang, sambungnya, fenomena Kiai menjadi penyuplai lumbung suara bukan hal baru, namun tidak bisa disebut sebagai politik atau pendekatan transaksional. "Namun tidak semua kiai melakukannya dengan model pendekatan transaksional, melainkan juga banyak yang didasarkan oleh kepentingan ideologis dan syiar politik Islam untuk menghadirkan kemaslahatan umat, bangsa dan negara," tutur Dosen Ilmu Politik dan Studi Internasional Universitas Paramadina ini.

Umam pun menilai, statemen amplop kiai memang mengandung efek destruktif yang besar. Jika dampak negatifnya tidak bisa dimitigasi, hal ini berpotensi menggerus akar politik PPP. "Ini menjadi riskan, karena elektabilitas PPP hanya 4,52% atau 0,52% lebih besar dibanding Parliamentary Threshold 4%. Bisa-bisa PPP masuk zona degradasi dan terlempar dari jajaran partai Senayan," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

merdekadotcom /  🏆 36. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Pernyataan Ketum PPP Suharso Monoarfa tentang 'Amplop Kiai' yang Bikin Marah Ketua Majelis dan Kalangan PesantrenIni Pernyataan Ketum PPP Suharso Monoarfa tentang 'Amplop Kiai' yang Bikin Marah Ketua Majelis dan Kalangan PesantrenPernyataan Ketum PPP Suharso Monoarfa soal 'amplop kiai' di Pembekalan Antikorupsi Politik Cerdas Berintegritas (PCB) untuk Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
Baca lebih lajut »

3 Majelis PPP Minta Suharso Monoarfa Mundur dari Kursi Ketum!3 Majelis PPP Minta Suharso Monoarfa Mundur dari Kursi Ketum!Pidato Ketua Umum atau Ketum PPP Suharso Monoarfa soal 'amplop kiai' berbuntut panjang. Tiga majelis DPP PPP meminta Suharso Monoarfa melepas kursi ketum!
Baca lebih lajut »

Giring Ungkap PSI-Golkar Punya Kesamaan Hadapi Pemilu 2024, Jauhi Politik Identitas | merdeka.comGiring Ungkap PSI-Golkar Punya Kesamaan Hadapi Pemilu 2024, Jauhi Politik Identitas | merdeka.comHal senada juga disampaikan Airlangga. Dia mengaku melihat terdapat kesamaan yang dijunjung oleh PSI dengan Golkar.
Baca lebih lajut »

Article headlineGELORA.CO -Buntut ucapan 'amplop kiai' Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Suharso Monoarfa dilaporkan ke Polda Daerah ...
Baca lebih lajut »

Suharso Monoarfa Diminta Mundur dari Ketum PPPSuharso Monoarfa Diminta Mundur dari Ketum PPPKetiga Majelis DPP PPP menilai ada beberapa persoalan yang menerpa Suharso Monoarfa, termasuk soal pidato 'amplop kiai'.
Baca lebih lajut »

Majelis Syariah PPP Minta Suharso Mundur dari Jabatan Ketum |Republika OnlineMajelis Syariah PPP Minta Suharso Mundur dari Jabatan Ketum |Republika OnlineRakaman video pidato 'amplop kiai' jadi salah satu dasar desakan Suharso mundur.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 06:18:07