Polda Papua Barat Bujuk Pengungsi di Maybrat Kembali ke Rumah

Indonesia Berita Berita

Polda Papua Barat Bujuk Pengungsi di Maybrat Kembali ke Rumah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 70%

Polisi membujuk ratusan warga dari 18 kampung di Kabupaten Maybrat, Papua Barat yang mengungsi di hutan agar kembali ke rumah. Mereka mengungsi demi menghindari operasi pengejaran terhadap para pelaku penyerangan Pos Koramil Kisor. Nusantara AdadiKompas

Warga yang mengungsi di hutan setelah insiden penyerangan Pos Koramil Kisor, Distrik Aifat Selatan, Kabupaten Maybrat, Papua Barat, pada 2 September 2021.

”Kami belum mengetahui jumlah warga yang mengungsi ke hutan. Saat ini anggota kami masih berupaya memersuasi warga kembali ke rumah dan beraktivitas seperti biasanya,” kata Adam. Adam menyatakan, baru satu pelaku yang ditahan dalam kasus ini. Pelaku berinisial MY tersebut telah ditetapkan sebagai tersangka. Dari hasil pemeriksaan, MY dan para pelaku lainnya menyerang Pos Koramil Kisor dengan menggunakan senjata tajam dan batu.MY dijerat dengan sejumlah pasal, termasuk Pasal 340 KUHP tentang Pembunuhan Berencana. Ancaman hukumannya pidana mati atau pidana penjara seumur hidup atau paling lama 20 tahun.

Ia menuturkan, para pengungsi tidak hanya orang dewasa, tetapi juga anak-anak dan anak balita. Kondisi para pengungsi sangat memprihatinkan karena harus bertahan di tengah hutan selama berhari-hari. Panglima Kodam XVIII/Kasuari Mayor Jenderal I Nyoman Cantiasa mengatakan, dirinya memberikan jaminan dalam upaya pengejaran para pelaku tetap mengedepankan keselamatan masyarakat. Sebab, keselamatan masyarakat ini adalah hukum yang tertinggi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gubernur Papua Barat Ajak Warga Maybrat Kembali ke Rumah Masing-MasingGubernur Papua Barat Ajak Warga Maybrat Kembali ke Rumah Masing-MasingGubernur Papua Barat Dominggus Mandacan mengajak masyarakat Distrik Aifat Selatan, Kabupaten Maybrat, kembali ke perkampungan masing-masing untuk beraktivitas seperti biasa.
Baca lebih lajut »

Kapolda Papua Barat sebut penyerangan Posramil Maybrat terencanaKapolda Papua Barat sebut penyerangan Posramil Maybrat terencanaKepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Papua Barat Irjen Pol Tomagogo Sihombing menyebutkan bahwa kasus penyerangan Posramil Kisor Maybrat yang mengakibatkan ...
Baca lebih lajut »

Tokoh Papua Kecam Pembunuhan Keji 4 Anggota TNI di MaybratTokoh Papua Kecam Pembunuhan Keji 4 Anggota TNI di MaybratEmpat personel TNI meninggal diserang KKB pada Kamis lalu. Aparat mengejar para pelaku.
Baca lebih lajut »

Gubernur Papua Barat Minta Warga Kisor Kembali dari PengungsianGubernur Papua Barat Minta Warga Kisor Kembali dari PengungsianGubernur Papua Barat Dominggus Mandacan meminta masyarakat Distrik Aifat Selatan Kabupaten Maybrat kembali ke perkampungan masing-masing.
Baca lebih lajut »

Tim sofbol Papua Barat siap tanding perdana di PON XXTim sofbol Papua Barat siap tanding perdana di PON XXTim sofbol Papua Barat siap tanding perdana pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua yang dijadwalkan berlangsung 23 September 2021 di lapangan sofbol TNI ...
Baca lebih lajut »

Pasien sembuh dari COVID-19 di Papua Barat bertambah 19 orangPasien sembuh dari COVID-19 di Papua Barat bertambah 19 orangPasien sembuh dari infeksi COVID-19 di Provinsi Papua Barat, Minggu, bertambah 19 orang sehingga total kesembuhan di provinsi ini mencapai 21.999 atau 97,5 ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 19:24:08