Penyidik telah menetapkan tersangka terkait 35 kasus tersebut yang terdiri dari pemilik, pimpinan, serta manajer perusahaan dan lainnya.
"Itu hasil sementara sampai saat ini sejak PPKM darurat diberlakukan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus di Jakarta, Selasa .
Salah satu kasus menjalani proses hukum penimbunan obat, pemalsuan surat hasil tes usap PCR dan antigen, hingga pelanggaran PPKM darurat di lapangan Golf Sawangan, Depok, Jawa Barat.Yusri juga menambahkan, penyidik kepolisian memonitor 120 kasus, menghapus satu berita hoax, dan 90 kasus tindak pidana ringan .Diungkapkan Yusri, petugas gabungan dari kepolisian, TNI, dan pemerintah daerah menggelar operasi penindakan pelanggaran PPKM darurat sejak 3-20 Juli 2021.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jerinx SID Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ini KasusnyaMusikus Jerinx SID dilaporkan ke Polda Metro Jaya pada Sabtu (10/7) oleh Adam Deni, pemilik akun adngrk. JerinxSID
Baca lebih lajut »
Update, Dokter Tirta Laporkan Lois Owien ke Polda Metro Soal Kebohongan Virus Corona - Warta Kotadokter Tirta memutuskan laporkan masalah dokter Lois ke Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, pada Minggu (11/7/2021)
Baca lebih lajut »
Ditangkap Terkait Hoax COVID, dr Lois Masih Diperiksa di Polda Metrodr Lois Owein ditangkap polisi atas dugaan menyebarkan hoax tentang COVID-19 dan menyebabkan timbulnya keonaran. dr Lois masih diperiksa di Polda Metro Jaya.
Baca lebih lajut »
Video Penampakan Dokter Lois Owien Usai Diperiksa di Polda MetroDokter Lois Owien selesai menjalani pemeriksaan di Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya.
Baca lebih lajut »
Jerink SID Dilaporkan ke Polda Metro, Kombes Yusri Beri PenjelasanPolisi membenarkan adanya laporan Adam Deni terhadap Jerink SID atas kasus dugaan ancaman kekerasan melalui media elektronik JerinxSID
Baca lebih lajut »