Polda DIY ringkus lima pengedar obat keras jaringan Jakarta-Yogyakarta

Indonesia Berita Berita

Polda DIY ringkus lima pengedar obat keras jaringan Jakarta-Yogyakarta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 78%

Polisi menduga ribuan obat keras yang dikirim ke Yogyakarta oleh para pengedar yang diringkus, memang dipersiapkan untuk momentum liburan akhir tahun di wilayah itu.

Lima tersangka anggota sindikat peredaran gelap obat keras dan berbahaya jaringan DKI Jakarta-Yogyakarta dihadirkan saat jumpa pers di Mapolda, DIY, Yogyakarta, Selasa . ANTARA/Luqman Hakim.Yogyakarta - Direktorat Reserse Narkoba Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta menangkap lima orang tersangka anggota sindikat peredaran gelap obat keras dan berbahaya lintas provinsi jaringan DKI Jakarta-Yogyakarta.

Wakil Direktur Direktorat Reserse Narkoba Polda DIY AKBP Bakti Andriyono saat jumpa pers di Mapolda DIY, Yogyakarta, Selasa, mengatakan bahwa jaringan pengedar tersebut memanfaatkan sarana e-commerce untuk bertransaksi. "Ini merupakan yang terbesar pada tahun 2022. Kejahatan yang terorganisasi dari pengedar sampai pengecer, kemudian lintas provinsi Yogyakarta-Jakarta," kata Bakti.

Menurut Bakti, dari hasil pengungkapan kasus itu polisi menyita total sebanyak 173.766 butir obat keras, terdiri atas 94.766 trihexyphenidyl, 4.000 butir tramadol, dan 75.000 butir DMP Nova. Pengungkapan kasus itu, kata dia, bermula dari informasi masyarakat terkait dengan adanya pengiriman paket obat keras yang kemudian berujung penangkapan tersangka MN sebagai penerima paket di rumahnya, Gayamharjo, Kecamatan Prambanan, Sleman pada tanggal 24 November 2022 pukul 17.30 WIB.Di alamat yang sama, polisi menangkap IA yang merupakan pembeli obat keras milik MN dengan barang bukti sebanyak 705 butir trihexyphenidyl.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polda Metro Jaya Siap Amankan Natal di 1.385 GerejaPolda Metro Jaya Siap Amankan Natal di 1.385 GerejaPolda Metro Jaya bersama Kodam Jaya dan Pemprov DKI Jakarta siap mengamankan 1.385 gereja tersebar di Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi.
Baca lebih lajut »

Puncak Perayaan Tahun Baru di Jakarta akan Dipusatkan di TMIIPuncak Perayaan Tahun Baru di Jakarta akan Dipusatkan di TMIIPolda Metro Jaya menyebut puncak perayaan malam pergantian tahun di DKI Jakarta akan dipusatkan di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur.
Baca lebih lajut »

DPRD Tekankan Pentingnya Deputi Guna Bantu Tugas Heru Budi di DKIDPRD Tekankan Pentingnya Deputi Guna Bantu Tugas Heru Budi di DKIAnggota Komisi A DPRD DKI Jakarta Gembong Warsono menekankan pentingnya deputi untuk meringankan tugas Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, terlebih akhir-akhir ini ada beberapa polemik di Jakarta.
Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Jakarta Sinergi dengan Panitia Natal 2022 untuk Perayaan Aman dan TentramPemprov DKI Jakarta Sinergi dengan Panitia Natal 2022 untuk Perayaan Aman dan TentramPenjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menerima kedatangan tamu dari panitia perayaan Natal tahun 2022 dan perwakilan Keuskupan Agung Jakarta di Balai Kota DKI Jakarta.
Baca lebih lajut »

Libur Natal dan Tahun Baru di Yogyakarta, Wisatawan Bisa Vaksin Covid-19 di Lokasi iniLibur Natal dan Tahun Baru di Yogyakarta, Wisatawan Bisa Vaksin Covid-19 di Lokasi iniLibur Natal dan Tahun Baru di Yogyakarta, Wisatawan Bisa Vaksin Covid-19 di Lokasi ini TempoTravel
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 11:38:37