Dari empat tersangka, polisi mengamankan barang bukti uang tunai sebesar Rp 2 miliar dan dua setifikat tanah senilai Rp 2 miliar lebih.
“Hari ini gelar penanganan kasus korupsi pada Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bener Meriah yang ditangani sejak tahun 2016 lalu,” kata Kombes Pol Ery Apriyono, Kabid Humas Polda Aceh dalam komprensi pers, Rabu .Menurut Ery, program bantuan alat pembasmi hama kopi pada Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bener Meriah itu bersumber dari APBN Tahun 2018 sebesar Rp 48 miliar.
Tersangka melakukan tindak pidana korupsi dengan cara menggelembungkan harga alat dan cairan pembasmi hama kopi itu hingga dua kali lipat. “Tersangka menggelembungkan harga alat dan serbuk penangkap hama kopi dua kali lipat dari harga distributor,” katanya.“Kerugian negara dalam kasus tindak pidana korupsi pada Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bener Meriah sekitar Rp 16 miliar,” sebutnya.
Sementara itu, empat tersangka korupsi itu antara lain AR selaku kuasa pengguna anggaran; T, pejabat pembuat komitmen pada Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Bener Meriah tahun 2015; MU, rekanan dan; TJ, rekanan penerima subkontrak pekerjaan.Para tersangka dijerat Undang-undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo pasal 55 ayat 1 KUHP Pidana, dengan ancaman hukuman paling singkat 4 tahun dan paling lama seumur hidup.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polri Pindah 7 Tahanan Polda Papua ke Polda Kaltim, Alasannya...Tujuh tahanan dari Polda Papua itu dipindah pada 4 Oktober 2019. Pemindahan ini diduga dilakukan secara sembunyi-sembunyi.
Baca lebih lajut »
Polri Pindah 7 Tahanan Polda Papua ke Polda Kaltim, Alasannya...Tujuh tahanan dari Polda Papua itu dipindah pada 4 Oktober 2019. Pemindahan ini diduga dilakukan secara sembunyi-sembunyi.
Baca lebih lajut »
Ramai Slip Gaji Rp 5,9 Juta, Harta Bupati Banjarnegara Capai Rp 19,1 MSlip gaji Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono viral di media sosial sebesar Rp 5,9 juta. Namun ternyata, total kekayaan Budhi Sarwono mencapai belasan miliar rupiah. GajiBupati BupatiBanjarnegara
Baca lebih lajut »
Lora Sebut Bisa Poligami Rp 5 Juta, Kiwil: Nggak Mungkin, Gue Sebulan Rp 30 JutaPernyataan anggota DPR RI yang baru dilantik Lora Fadil menuai kontroversi terkait Rp 5 juta saja bisa berpoligami asalkan istri tak bergaya hidup mewah.
Baca lebih lajut »
Naik Rp 6.000, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 762.000/GramHarga naik. Logam mulia atau emas batangan milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) hari ini dijual Rp 762.000 per gram. Segini harga buybacknya: HargaEmas Antam via detikfinance
Baca lebih lajut »
Polda Jabar Hentikan Penyelidikan Kasus Dugaan PencabulanDitreskrimum Polda Jabar memutuskan menghentikan penyelidikan atas laporan pengaduan dugaan tindak pidana sebagaimana diatur...
Baca lebih lajut »