Perdana Menteri Polandia Mateusz Morawiecki mengatakan bahwa situasi tegang di perbatasan antara Polandia dan Belarus adalah akibat dari rencana Rusia.
Polandia telah mengumumkan penambahan pasukan ke perbatasan dengan Belarus. ANTARA/Anadolu.
“Selama lebih dari dua tahun, Polandia telah mengalami serangan di perbatasan timurnya,” kata Morawiecki kepada harian Italia Corriere della Sera. Morawiecki menambahkan bahwa Rusia dan Belarus secara sengaja memanfaatkan imigran untuk menyerang struktur keamanan Polandia dan memecah belah persatuan Uni Eropa.
Polandia telah menghadapi gelombang migran yang melintasi perbatasan timurnya dengan Belarus sejak 2021. Warsawa menuding Minsk mengorganisir penyeberangan ilegal tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Polandia Kerahkan 10.000 Tentara ke Perbatasan dengan BelarusPolandia telah mengumumkan penambahan pasukan ke perbatasan dengan Belarus dari 2.000 menjadi 10.000 orang. Langkah itu dilakukan di tengah ketegangan yang meningkat.
Baca lebih lajut »
Polandia Kerahkan 10.000 Pasukan ke Perbatasan BelarusPerkuat Garis Perbatasan, Polandia Kerahkan 10.000 Pasukan ke Perbatasan Belarus
Baca lebih lajut »
Polandia Pertebal Pasukan Perbatasan 5 Kali Lipat, Eropa di Ambang Perang Baru?Ketegangan meningkat, Polandia tambah pasukan hingga lima kali lipat. Akankah menjadi perang baru? Polandia Belarus Perang
Baca lebih lajut »
Perdana, Rusia Serang Kapal Kargo di Laut HitamIni adalah kali pertama Rusia menyerang kapal dagang di luar wilayah Ukraina sejak mereka keluar dari perjanjian dagang biji-bijian.
Baca lebih lajut »
Menhan Rusia Kunjungi Kutub Utara Cek Tempat Uji Coba Senjata Baru RusiaMenteri Pertahanan Rusia Sergei Shoigu bertandang menuju Kutub Utara untuk memeriksa pasukan negara dan tempat pengujian senjata baru
Baca lebih lajut »
Arkeolog Temukan Kerangka Anak Vampir yang Digembok di Kuburan PolandiaPara arkeolog telah menemukan sisa-sisa dari apa yang mereka yakini sebagai anak vampir atau makhluk penghisap darah dari abad ke-17.
Baca lebih lajut »