Polandia Tolak Bertanding Lawan Rusia di Play Off Piala Dunia

Indonesia Berita Berita

Polandia Tolak Bertanding Lawan Rusia di Play Off Piala Dunia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 51%

Timnas Polandia menolak bermain melawan Rusia dalam play off Piala Dunia yang bakal digelar 24 Maret.

JawaPos.com – Timnas Polandia menolak bermain melawan Rusia dalam play off Piala Dunia yang bakal digelar 24 Maret.

Konflik Rusia vs Ukraina telah memasuki hari ketiga dengan Vladimir Putin melancarkan invasi berskala penuh. Serangan tersebut telah menelan ratusan korban jiwa dan memaksa lebih dari 50 ribu warga Ukraine mengungsi dalam 48 jam terakhir.Baca juga:Angel Correa Hanya Kalah Produktif oleh Lewandowski ”Waktu untuk bernegosiasi telah habis. Ini saatnya berakhir.

Baca juga:Robert Lewandowski Pemain Terbaik FIFA 2021, Kalahkan Messi dan SalahFederasi dari tiga negara tersebut mengeluarkan pernyataan bersama kemarin yang mendesak Fifa memindahkan dua laga tersebut dari Rusia. Bintang Polandia Robert Lewandowski menyatakan dalam cuitannya, akan berkonsultasi dengan rekan setimnya mengenai laga tersebut. Dia juga menegaskan penolakannya atas perang.Baca juga:Saat Messi Merasa bahwa Lewandowski Layak Dapat Ballon d’Or”Bagi semua orang yang menghargai kebebasan dan perdamaian, ini saatnya menggalang solidaritas untuk korban agresi militer di Ukraina,”

”Sebagai kapten tim nasional, aku akan berbicara dengan rekan setimku terkait laga melawan Rusia. Agar kami bisa memikirkan hal yang perlu diputuskan untuk kemudian kami ajukan kepada presiden PZPN sesegera mungkin,” tandasnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polandia, Swedia & Republik Ceko Kompak Minta Rusia Dicoret Sebagai Tuan Rumah Kualifikasi Piala Dunia 2022Ketiga negara tersebut merilis pernyataan bersama setelah meningkatnya intensitas ketegangan konflik antara Rusia dan Ukraina.
Baca lebih lajut »

Playoff Piala Dunia 2022: Polandia Tolak Tanding Lawan RusiaPlayoff Piala Dunia 2022: Polandia Tolak Tanding Lawan RusiaAsosiasi sepak bola Polandia dilaporkan bakal menolak pertandingan melawan Rusia pada playoff Piala Dunia 2022.
Baca lebih lajut »

Eropa Minta Kualifikasi Piala Dunia Dipindah dari RusiaEropa Minta Kualifikasi Piala Dunia Dipindah dari RusiaBeberapa negara di Eropa telah mendesak agar pertandingan Kualifikasi Piala Dunia bulan depan dipindahkan dari Rusia.
Baca lebih lajut »

Bantu Ukraina perangi Rusia, veteran tinggalkan keluarga di PolandiaSaat pengungsi Ukraina berjejal melintasi perbatasan untuk menghindari invasi Rusia, veteran perang Dmytro Dovzhenko pergi ke arah sebaliknya.\r\n\r\nPria berusia ...
Baca lebih lajut »

Ukraina-Rusia Perang, RI Batal Ikut Kejuaraan Bulu Tangkis di PolandiaTim bulu tangkis Indonesia membatalkan keikutsertaan pada ajang Polish Open International Challenge 2022 di kota Arłamów, Polandia, 24-27 Maret dengan alasan keselamatan kontingen dari kondisi keamanan yang memburuk akibat perang antara Ukraina dan Rusia.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 06:57:26