Pojok Braille hingga Angkringan Buku di Perpustakaan BI Jateng

Perpustakaan Jateng Berita

Pojok Braille hingga Angkringan Buku di Perpustakaan BI Jateng
BukuJawa TengahBank Indonesia Jawa Tengah
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 63%

Berbeda dengan perpustaakan pada umumnya, perpustakaan milik Bank Indonesia wilayah Jawa Tengah menyediakan beragam fasilitas yang bisa dinikmati.

- 15 April 2024, 11:13 WIBSEMARANG, KOMPAS.TV - Berbeda dengan perpustaakan pada umumnya, perpustakaan milik Bank Indonesia wilayah Jawa Tengah menyediakan beragam fasilitas yang bisa dinikmati seperti pojok braille hingga angkringan buku. Perpustakaan khusus milik Bank Indonesia wilayah Jawa Tengah ini berada di Jalan Imam Bardjo Nomor 4, Pleburan, Kota Semarang.

Fasilitas yang ditawarkan cukup lengkap, seperti pojok untuk bersantai, tempat meja kursi untuk membaca buku, pojok kartini untuk koleksi buku perempuan, gerobak buku, hingga pojok anak. “Beberapa fasilitas di sini mungkin tidak semuanya ada di perpustakaan-perpustakaan umum, contohnya adalah pojok braille, pojok kartini, pojok anak. Ada play ground juga. Kita juga menyediakan cafetaria mini self service, pengunjung bisa mengambil minum dan snack sendiri,” ujar Amanda, Kepala Perpustakaan Bank Indonesia Jateng.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Buku Jawa Tengah Bank Indonesia Jawa Tengah Perpustakaan Bank Indonesia Pojok Braille Tunanetra

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Warga Ditemukan Meninggal Dunia di Antara Buku-buku, Keluarga Menolak OtopsiWarga Ditemukan Meninggal Dunia di Antara Buku-buku, Keluarga Menolak OtopsiHasil visum menyatakan bahwa korban meninggal karena sakit. Sehingga jenazah diserahkan langsung oleh penyidik kepada keluarga.
Baca lebih lajut »

Hari Buku Anak Sedunia 2 April, Manfaat Mengenalkan Buku Sejak DiniHari Buku Anak Sedunia 2 April, Manfaat Mengenalkan Buku Sejak DiniDiprakarsai oleh International Board on Books for Young People (IBBY), Hari Buku Anak Sedunia dirancang meningkatkan kesadaran akan pentingnya literasi anak-anak di tengah-tengah masyarakat global.
Baca lebih lajut »

Dibanding Media Digital, Buku Cetak Unggul untuk Anak Usia DiniDibanding Media Digital, Buku Cetak Unggul untuk Anak Usia DiniBuku cetak tak tergantikan dan mempunyai sejumlah keunggulan dibanding buku digital dalam kehidupan anak usia dini.
Baca lebih lajut »

Anti Bosan di Jalan, Pemudik Bisa Mudik Asyik Sambil Baca Buku di Stasun dan Terminal BusAnti Bosan di Jalan, Pemudik Bisa Mudik Asyik Sambil Baca Buku di Stasun dan Terminal BusSumber bacaan berupa buku-buku dalam program Mudik Asyik Baca Buku tersebut bersumber dari berbagai pihak seperti Perpustakaan Nasional dan lainnya.
Baca lebih lajut »

KPP Jakarta Mampang Prapatan Gelar Pojok Pajak di Menara Bank MegaKPP Jakarta Mampang Prapatan Gelar Pojok Pajak di Menara Bank MegaKantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Jakarta Mampang Prapatan membuka pojok pajak di Menara Bank Mega, Jakarta Selatan pada 18 Maret hingga 20 Maret.
Baca lebih lajut »

Politisi DPR Minta Gedung DPR di IKN Dibangun Terakhir: Kalau Perlu Paling Pojok dan KecilPolitisi DPR Minta Gedung DPR di IKN Dibangun Terakhir: Kalau Perlu Paling Pojok dan KecilGedung DPR RI juga akan dibangun di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 03:38:40