Belum lagi, sambung dia, pemerintah menerbitkan larangan mudik. 'Secara otomatis para pengusaha PO akan menghentikan operasionalnya,' ujarnya.
KEBIJAKAN pembatasan sosial berskala besar untuk memutus mata rantai penyebaran virus korona atau covid-19 telah memukul perusahaan otobus .
Kepala Bagian Operasional PO Budiman, Ahmad Lujen, mengungkapkan PSBB di DKI Jakarta dan Bandung Raya telah menurunkan penumpang secara signifikan. "Dalam kondisi normal, PO Budiman bisa memberangkatkan 15 sampai 20 armada untuk rute dari Tasikmalaya ke Bandung atau Jakarta. Sekarang hanya memberangkatkan empat bus. Itupun kursi penumpang tidak penuh," ujar dia.Belum lagi, sambung dia, pemerintah menerbitkan larangan mudik. "Secara otomatis para pengusaha PO akan menghentikan operasionalnya," ujarnya.
Akibatnya, pihak PO mengandangkan ratusan armadanya. Hanya saja, lanjut dia, perusahaan kebingungan mengenai nasib sopir dan kernet yang menganggur."Kami dari perusahan akan mengadu kepada Kementerian Perhubungan. Jika memang tetap harus berhenti beroperasi, pemerintah juga harus memerhatikan nasib supir angkutan. Jika kami tidak beroperasi, semua pasti terdampak. Pemerintah harus melihat nasib mereka. Apalagi, mereka akan menghadapi lebaran," paparnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mulai Pesawat Sampai Bus AKAP Setop Operasi Per 24 AprilPesawat tidak bisa terbang hingga 1 Juni, kereta api tak bisa berangkat hingga 15 Juni, lalu transportasi laut dilarang beroperasi hingga 8 Juni, dan transportasi darat dilarang hingga 31 Mei
Baca lebih lajut »
Penerbangan Penumpang Setop Operasi |Republika OnlinePenerbangan hanya boleh mengangkut logistik.
Baca lebih lajut »
Ikuti Larangan Mudik, DAMRI Lampung Setop Operasi Bus AKAPPerum DAMRI Lampung membatalkan semua perjalanan bus AKAP sementara waktu, menyusul larangan mudik untuk mencegah penyebaran Covid-19.
Baca lebih lajut »
Memasuki Bulan Ramadan, Ashanty Setop Terima Endorsement GratisanAshanty sempat mempromosikan beberapa barang milik mereka yang terdampak pandemi Corona Covid-19 secara gratis.
Baca lebih lajut »
Gus Aang: DPR Bisa Setop Pembahasan RUU Ciptaker tanpa Menunggu JokowiAnggota Fraksi PPP DPR RI Arwani Thomafi, mengatakan pembahasan omnibus law RUU Cipta Kerja di parlemen bisa disetop, tanpa harus menunggu sikap Jokowi. omnibuslawRUUciptakerja
Baca lebih lajut »