PM Singapura Puji Hubungan Bilateral dengan Indonesia

Indonesia Berita Berita

PM Singapura Puji Hubungan Bilateral dengan Indonesia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Perdana Menteri Singapura, Lee Hsien Loong memuji hubungan antara Singapura dan Indonesia. Perdana Menteri Singapura, Lee...

- Perdana Menteri Singapura, Lee Hsien Loong memuji hubungan antara Singapura dan Indonesia. Dia menyebut hubungan baik antara kedua negara didasari oleh rasa saling percaya.

Berbicara pasca melakukan pertemuan dengan Presiden Indonesia, Joko Widodo di Singapura, Lee mengatakan hubungan kepercayaan dan kerja sama yang sangat baik yang dibangun dengan Jokowi dalam lima tahun terakhir telah membawa kemakmuran bagi kedua negara. "Hubungan bilateral dalam kondisi baik dalam berbagai bidang dan berwawasan ke depan," kata Lee dalam sebuah pernyataan, seperti dilansir Channel News Asia pada Selasa ."Kami telah mencapai banyak hal bersama selama masa jabatan pertama Presiden Jokowi dan saya berharap untuk mempertahankan lintasan positif ini dan meneruskannya ke masa jabatan keduanya," sambungnya.

Sementara itu, pada gilirannya Jokowi berharap hubungan kedua negara dapat terus berkembang."Mari kita terus bekerja bersama untuk kemakmuran kedua negara dan rakyat kita," ungkapnya. Lee dan Jokowi sendiri bertemu dalam format"Leaders Retreat". Ini adalah"Leaders Retreat" keempat antara Lee dan Jokowi dan pertama sejak Jokowi kembali terpilih sebagai Presiden Indonesia untuk masa jabatan kedua.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Presiden Jokowi Bertemu PM Lee Hsien LoongPresiden Jokowi Bertemu PM Lee Hsien LoongPertemuan antara Presiden Jokowi dengan PM Singapura Lee Hsien Loong terkait Pertemuan Tahunan Pimpinan Indonesia-Singapura.
Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi dan PM Lee Gelar Pertemuan di SingapuraPresiden Jokowi dan PM Lee Gelar Pertemuan di SingapuraPresiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo bertolak ke Singapura, Selasa (8/10), untuk menghadiri pertemuan tahunan dengan Perdana Menteri (PM) Lee Hsien Loong.
Baca lebih lajut »

Ke Singapura, Jokowi Dijadwalkan Bertemu PM Lee Hsien LoongKe Singapura, Jokowi Dijadwalkan Bertemu PM Lee Hsien LoongPresiden Jokowi bertolak ke Singapura untuk menghadiri acara Annual Leaders Meeting. Jokowi rencananya bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Singapura, Lee Hsien Loong. Jokowi Singapura
Baca lebih lajut »

PM Belanda: Kerja Sama Internasional di Bawah TekananPM Belanda: Kerja Sama Internasional di Bawah TekananPerdana Menteri (PM) Belanda Mark Rutte menggelar dialog dengan masyarakat Indonesia di Jakarta, Senin (7/10).
Baca lebih lajut »

Taiwan Tuding China Otoriter di PasifikTaiwan Tuding China Otoriter di PasifikChina hadirkan militernya di dua negara Pasifik yang putuskan hubungan dengan Taiwan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-07 11:49:37