PM Australia Tak Terima Indonesia Undang Putin ke KTT G20

Indonesia Berita Berita

PM Australia Tak Terima Indonesia Undang Putin ke KTT G20
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 68%

PM Australia Scott Morrison menghubungi Presiden Joko Widodo, dan menyebut langkah Indonesia terlalu jauh dengan mengundang Putin ke KTT G20.

"Saya pikir di ruangan kita perlu mengundang orang-orang yang tidak menyerang negara lain," katanya dikutip dariMorrison juga berujar, sudah melakukan kontak langsung dengan Presiden Indonesia Joko Widodo tentang kehadiran Putin di G20, yang mengundang negara-negara perekonomian top dunia, termasuk Amerika Serikat, China, Jepang, dan beberapa negara Eropa.

"Rusia menginvasi Ukraina. Ini adalah tindakan kekerasan dan agresif yang menghancurkan aturan hukum internasional," kata Morrison pada konferensi pers di Melbourne. "Dan ide untuk duduk satu meja dengan Vladimir Putin... bagi saya, adalah langkah yang terlalu jauh." China pekan ini menyebut Rusia sebagai anggota penting G20 dan mengatakan, tidak ada anggota yang berhak mengusir negara lain, setelah AS membuka lebar peluang untuk mendepak Rusia.

Morrison juga menekankan bahwa Australia dan Belanda bulan ini meluncurkan proses hukum baru terhadap Rusia atas jatuhnya pesawat Malaysia Airlines MH17, yang ditembak jatuh di Ukraina pada 17 Juli 2014 dan menewaskan semua orang di dalamnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polusi PM 2,5 di Indonesia Tertinggi di Asia Tenggara, Ini DatanyaPolusi PM 2,5 di Indonesia Tertinggi di Asia Tenggara, Ini DatanyaJakarta juga mencatatkan penurunan polusi untuk PM 2,5 dibandingkan tahun sebelumnya, tapi itu tak mencegahnya menjadi yang terburuk di dalam negeri.
Baca lebih lajut »

Cemaran PM 2,5 di Indonesia Tertinggi Ke-17 di DuniaLaporan Kualitas Udara Dunia 2021 menunjukkan, Indonesia menempati peringat ke-17 dari 117 negara dengan cemaran PM 2,5 tertinggi di dunia. Adapun Jakarta menempati peringkat ke-12 ibukota negara paling tercemar. Iptek AdadiKompas aik_arif
Baca lebih lajut »

Wakil PM China Pimpin Langsung Pencarian Korban China Eastern AirlinesWakil PM China Pimpin Langsung Pencarian Korban China Eastern AirlinesPetugas tidak menemukan satu pun jasad dari 132 penumpang dan kru pesawat jenis Boeing 737-800 itu.
Baca lebih lajut »

PM Pakistan Minta Negara Mayoritas Muslim Bantu Upaya Damai di UkrainaPM Pakistan Minta Negara Mayoritas Muslim Bantu Upaya Damai di UkrainaPM Pakistan Imran Khan mengingatkan bahwa perang di Ukraina “bisa membawa dampak besar bagi dunia.”
Baca lebih lajut »

Malaysia Denda Politisi dan Mantan PM Najib Rajak karena Langgar ProkesMalaysia Denda Politisi dan Mantan PM Najib Rajak karena Langgar ProkesPemerintah Malaysia mendenda tokoh senior Democratic Action Party (DAP) Lim Kit Siang sebesar RM1.000 (Rp3 juta) karena berpelukan saat menghadiri acara Kongres ke-17 DAP di Pusat Konvensi Ideal DCC, Shah Alam, Negara Bagian Selangor. TempoDunia
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 04:23:20