PLN Jaga Keandalan Listrik pada Perayaan Idul Fitri

Indonesia Berita Berita

PLN Jaga Keandalan Listrik pada Perayaan Idul Fitri
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Perkiraan beban puncak selama hari H perayaan Idul Fitri yaitu 3.508,31 MW.

Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Doddy B. Pangaribuan, menuturkan bahwa perkiraan beban puncak selama hari H perayaan Idul Fitri yaitu 3.508,31 MW. Angka ini serupa dengan beban puncak Jakarta saat akhir pekan selama pandemi COVID-19. Jika dibandingkan dengan Idul Fitri tahun lalu, perkiraan beban puncak Idul Fitri ini mengalami kenaikan sebesar 30,31%.

Doddy menjelaskan bahwa selain melakukan pantauan terhadap Masjid Istiqlal, PLN UID Jakarta Raya juga melakukan pantauan khusus pada 35 RS Rujukan Penanganan COVID-19 dan 3 Lembaga Non RS. Sehingga Layanan PLN tetap siaga 24 jam dan tidak ada pekerjaan yang mengakibatkan padam selama siaga lebaran. Selanjutnya, PLN akan kembali mengaktifkan pencatatan meter secara langsung oleh petugas catat meter mulai bulan Mei 2020 . Petugas catat meter akan datang ke rumah pelanggan pascabayar dengan tetap memperhatikan Pedoman Pencegahan Pengendalian Covid-19 Kementerian Kesehatan RI untuk antisipasi penyebaran Covid-19 yaitu dengan menggunakan standar APD .

Jika pelanggan tidak mengirimkan laporan mandiri melalui WhatsApp dan lokasi rumah pelanggan tidak bisa didatangi oleh petugas, maka PLN akan menggunakan rata-rata 3 bulan sebagai dasar perhitungan rekening listrik.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PLN Jaga Pasokan Listrik Jateng-DIY Jelang Idul Fitri |Republika OnlinePLN Jaga Pasokan Listrik Jateng-DIY Jelang Idul Fitri |Republika OnlinePetugas PLN se-wilayah Jawa Tengah dan DIY siaga selama 24 jam.
Baca lebih lajut »

PLN Sulselbar Siapkan 2.445 Personel Saat Idul Fitri |Republika OnlinePLN Sulselbar Siapkan 2.445 Personel Saat Idul Fitri |Republika OnlinePLN Sulselbar siapkan 270 mobil layanan teknik untuk berjaga saat Idul Fitri
Baca lebih lajut »

Ukraina Tetapkan Idul Fitri dan Idul Adha Jadi Hari Libur NasionalUkraina Tetapkan Idul Fitri dan Idul Adha Jadi Hari Libur NasionalUkraina akhirnya menetapkan Hari Raya Idul Fitri dan Idul Adha jadi hari libur nasional. Hal itu diumumkan oleh sang Presiden Volodymyr Zelensky.
Baca lebih lajut »

Pemain Persib Diminta Jaga Asupan Makanan Saat Hari Raya Idul FtiriPemain Persib Diminta Jaga Asupan Makanan Saat Hari Raya Idul FtiriNutrisionis Persib sudah memberikan batasan-batasan makanan yang baik dikonsumsi saat Hari Raya Idul Ftiri.
Baca lebih lajut »

Kisah Anak Angkat Rasulullah di Hari Raya Idul FitriKisah Anak Angkat Rasulullah di Hari Raya Idul FitriRasulullah SAW kemudian membawa anak angkatnya pulang ke rumah. Di sana anak ini diberikan pakaian terbaik. Ia dipersilakan...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-13 08:22:20