Partai Keadilan Sejahtera (PKS) setuju dengan pernyataan Partai Demokrat, agar bakal capres dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, segera mendeklarasikan bakal cawapres.
. Kenapa? karena ini tinggal 6 bulan lagi nih,” kata Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 21 Agustus 2023.
Berbeda dengan bakal capres lain, kata Mardani, Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo memiliki perangkat infrasturktur yang bagus. Itu lantaran keduanya masih punya waktu karena menduduki jabatan publik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pengumuman Cawapres Anies Baswedan Ditunda NasDem, Pengamat Nilai Anies Baswedan Bakal DirugikanPengumuman sosok calon wakil presiden Anies Baswedan ditunda oleh salah satu partai pengusungnya yakni Partai Nasional Demokrasi (NasDem). Begini kata pengamat.
Baca lebih lajut »
Demokrat-PKS Minta Anies Segera Umumkan Cawapres, NasDem: Mbok ya BersabarWakil Ketua Umum Partai NasDem Ahmad Ali meminta Partai Demokrat dan PKS sebagai rekan Koalisi bersabar menunggu Anies Baswedan untuk mengumumkan cawapres pilihannya.
Baca lebih lajut »
Anies Baswedan Tak Kunjung Deklarasi Cawapres, Demokrat: Ini Sudah KelamaanDeputi Bappilu DPP Partai Demokrat, Kamhar Lakumani mendesak agar Anies Baswedan segera mengumumkan nama bakal calon presiden (cawapres). Begini kata Kamhar.
Baca lebih lajut »
Andi Arief Demokrat Minta Anies Baswedan Adil Perlakukan Partai, Siapa yang Diistimewakan?Meski begitu, Andi tidak menyebut parpol mana yang diistimewakan Anies.
Baca lebih lajut »
PKS Desak Anies Baswedan Umumkan Nama Cawapres: Jangan Tunggu yang Tidak PastiKetua DPP PKS Mardani Ali Sera mengatakan, Anies Baswedan berbeda dengan Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto yang punya infrastruktur dan panggung politik lebih besar.
Baca lebih lajut »
Begini Jawaban Anies Baswedan saat Ditanya Aksi KKB di PapuaAnies Baswedan menjawab pertanyaan anak muda terkait aksi KKB di Papua saat hadiri acara AMMAN BOS, Sabtu (19/8/2023).
Baca lebih lajut »