Ketua FPKS DPR Jazuli Juwaini bersama jajarannya menyambangi tiga fraksi parpol lain di DPR. FraksiPks
mengatakan, kunjungan ini merupakan program awal periode fraksinya dalam rangka membangun silaturahmi dan komunikasi politik untuk mengukuhkan kerja parlemen.
"Sengaja kami kunjungi fraksi-fraksi di Senayan untuk silaturahmi, mengenalkan unsur pimpinan FPKS dan posisi FPKS selama lima tahun ke depan di DPR. Kami tukar pikiran dan mencari titik temu solusi masalah-masalah kebangsaan dalam perspektif parlemen," kata Jazuli.Dia menambahkan setidaknya ada tiga agenda yang didiskusikan dalam silaturahmi tersebut. Pertama, untuk perkenalan dan saling pemahaman . Kedua, terkait komunikasi politik.
Menurutnya, persamaan maupun perbedaan sikap politik tentu tidak menghalangi FPKS membangun komunikasi politik. Termasuk dalam mengomunikasikan perbedaan posisi dan sikap politik masing-masing. "Fraksi PKS yakin ada banyak persamaan dan irisan agenda parlemen untuk kepentingan rakyat diantara fraksi-fraksi," ujarnya. Ketiga, bertukar pikiran untuk mencari titik temu bagaimana memperkuat parlemen sebagai penyambung aspirasi rakyat, peningkatan kinerja dewan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Koalisi Jokowi Potensi Kian Gemuk, PKS: Kami Tak Takut Sendirian di DPRPKS tidak masalah jika menjadi satu-satunya parpol di parlemen di luar koalisi Jokowi. Menurut PKS, fungsi kontrol terhadap pemerintah tetap akan berjalan. PKS KoalisiJokowi
Baca lebih lajut »
Fraksi PKS DPR: Lihat akar masalah defisit keuangan BPJS KesehatanWakil Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR Netty Prasetiyani mengatakan permasalahan defisit keuangan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) ...
Baca lebih lajut »
Aboe Bakar Ungkap Alasan PKS Roadshow ke Semua Fraksi di DPRFraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) terus melakukan roadshow ke fraksi yang ada di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). PKS
Baca lebih lajut »
Ketua DPR: Dominasi koalisi tidak akan membuat DPR susah mengkritikKetua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Puan Maharani mengatakan dominasi partai koalisi pemerintah di tubuh DPR tidak akan menyebabkan mereka susah mengkritisi ...
Baca lebih lajut »
Mardani Ali Sera: PKS Berharap Tak Jadi Oposisi Sendirian'Harapannya tentu tidak sendiri (jadi oposisi). Pemerintah yang kuat perlu oposisi yang kuat,' kata Mardani | Nasional
Baca lebih lajut »