Prabowo dan Jokowi sebelumnya sudah bertemu pasca Pilpres 2019 pada Sabtu, 13 Juli lalu
TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar mendukung pertemuan antara Presiden Joko Widodo, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto. Menurut Muhaimin, pertemuan itu bisa menyatukan masyarakat.'Bagus, bagus, supaya terjadi kebersamaan yang kuat di masyarakat,' kata pria yang juga akrab disapa Cak Imin itu di Kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Rabu dinihari 24 Juli 2019.
Dia dan PKB yang tergabung dalam koalisi pendukung Joowi-Ma'ruf dalam Pilpres 2019 mengaku baru mendengar soal rencana pertemuan itu dari media.Sebelumnya, Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Arief Poyuono mengatakan pertemuan dijadwalkan pada Rabu siang nanti. 'Kalau tidak ada halangan besok Pak Prabowo, Ibu Mega, dan Kangmas Joko Widodo bertemu jam 12.00,' kata Arief melalui pesan singkat, Selasa 23 Juli 2019.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi-Prabowo-Mega Akan Bertemu, Cak Imin: Bagus Supaya Terjadi Kebersamaan\n'Bagus, bagus supaya terjadi kebersamaan yang kuat untuk masyarakat,' kata Cak Imin.
Baca lebih lajut »
Politisi PKB Dukung Wacana Presiden Jokowi Hapus Lembaga Tak ProduktifLembaga yang menyerap anggaran besar tetapi kurang berkontribusi, tentu menjadi beban negara.
Baca lebih lajut »
PKB Siapkan Kadernya Jika Diberi Kursi Jaksa AgungPartai Kebangkitan Bangsa (PKB) siap memberikan nama kadernya untuk menjadi Jaksa Agung Pemerintahan Jokowi - KH Ma'ruf...
Baca lebih lajut »
Sebut Amien Rais Mengkhayal, PKB Yakin Jokowi Tolak Ide 55:45PKB menilai Amien Rais mempunyai khayalan lain terkait kekuasaan sehingga menyampaikan ide pembagian kursi 55 banding 45 di pemerintah Jokowi-Ma'ruf.
Baca lebih lajut »
PKB Sebut Jokowi akan Tolak Syarat 55:45 Amien Rais
Baca lebih lajut »
PKB dukung Jokowi tingkatkan SDMWakil Sekretaris Jenderal DPP PKB Dita Indah Sari mendukung langkah Presiden terpilih Joko Widodo untuk fokus pada peningkatan sumber daya manusia (SDM) di ...
Baca lebih lajut »