Pelatih AC Milan Stefano Pioli tegaskan timnya tidak membutuhkan sosok bek baru.
REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Pelatih AC Milan Stefano Pioli menegaskan apabila timnya tidak membutuhkan sosok bek baru untuk menjadi pengganti Fikayo Tomori dan Simon Kjaer yang absen karena cedera.
Baca Juga "Kami harus bermain sebagai sebuah tim yang kompak, karena kami akan menghadapi Spezia yang menang dengan clean sheet saat bertandang ke Napoli serta Genoa," kata allenatore berusia 56 tahun dilansir Football Italia, Ahad . Khusus untuk Tonali ia tidak akan memperkuat i Diavollo Rosso saat tim menjamu Spezia di Stadion San Siro, sang pemain mendapat skorsing alias larangan bermain karena akumulasi kartu. Sementara Kessie, Bennacer dan Fode Ballo-Toure masih harus menjalani tugas negara di kejuaraan Piala Afrika 2021.
Sementara itu dengan Fikayo Tomori menjalani operasi lutut dan absen setidaknya selama satu bulan, bersama dengan masalah cedera jangka panjang Kjaer, Milan akan membutuhkan bala bantuan di pertahanan selama jendela transfer Januari 2022.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Klasemen Liga Italia: Inter Milan Terancam Digeser AC MilanInter Milan akan menghadapi laga berat menghadapi Atalanta pada lanjutan Liga Italia pada Senin (17/1/2022) dini hari WIB nanti.
Baca lebih lajut »
Klasemen Liga Italia: AC Milan Geser Inter Milan Pekan Ini?AC Milan masih berada di posisi kedua klasemen Liga Italia dengan terpaut 1 poin saja dari Inter Milan.
Baca lebih lajut »
Man United Buka Pembicaraan Dengan Pelatih Inter Milan Simone InzaghiManchesterUnited sedang dalam pembicaraan dengan pelatih InterMilan, Simone Inzaghi, klaim media Italia, Corriere dello Sport. 🤔 BeritaTransfer MUFC SerieA Selengkapnya
Baca lebih lajut »
Hasil Liga Italia: Dybala Jelaskan Selebrasi Memelotot serta Juventus Dekati Inter dan AC MilanPaulo Dybala jelaskan selebrasi memelotot, Juventus dekati Inter Milan dan AC Milan setelah meraih hasil Liga Italia sesuai harapan
Baca lebih lajut »
Hasil AC Milan vs Genoa: Rossoneri Tembus Perempat FinalAC Milan lolos ke perempat final Coppa Italia 2021.2022 usai mengalahkan Genoa dengan skor 3-1. Skuad Rossoneri perlu waktu tambahan untuk memastikan kemenangan...
Baca lebih lajut »
AC Milan Dihantam Kabar BurukAC Milan dihantam kabar buruk soal peaminnya. Fikayo Tomori harus menepi selama beberapa pekan karena mengalami cedera.
Baca lebih lajut »