Pilkada Sistem Noken, Willem Wandik-Aloysius Giyai Jawara Papua Tengah

Pilkada Berita

Pilkada Sistem Noken, Willem Wandik-Aloysius Giyai Jawara Papua Tengah
Papua
  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Dalam pemilihan dengan sistem noken, pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Willem Wandik-Aloysius Giyai diprediksi menang di Pilkada Papua

Tengah 2024.Panel Survei Indonesia melakukan simulasi pertanyaan terbuka terhadap empat pasangan calon, yakni dengan simulasi pelaksanaan sistem noken"big man dan noken gantung"

"Hasil survei menunjukkan Willem Wandik-Aloysius Giyai berada di urutan pertama dengan 62,7 persen," kata Direktur Eksekutif PSI Dominico Bagas dalam keterangannya, Selasa . Kata Dominico, posisi kedua ditempati pasangan Natalis Tabuni-Titus Natkime dengan 12,1 persen, ketiga pasangan Meki Nawipa-Denas Geley dengan 7,9 persen.

Posisi keempat atau terakhir, lanjutnya, ada pasangan John Wempi Wetipo-Ausilius Youw dengan 5,4 persen.Sistem noken adalah pola pemungutan suara dalam pemilu yang dilakukan di beberapa daerah di Pulau Papua.Sistem noken berkaitan langsung dengan kepala adat atau suku. Tak lepas dari budaya masyarakat Papua yang sangat menghormati kepala adat atau suku.Dalam sistem noken big man, penyaluran hak suara dipercayakan kepada ketua adat atau ketua kampung.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

rmol_id /  🏆 21. in İD

Papua

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Survei TBRC, Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang di Pilkada Papua TengahSurvei TBRC, Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang di Pilkada Papua TengahJPNN.com : Hasil survei TBRC menunjukkan Willem Wandik-Aloysias Giyai berpotensi menang di Pilkada Papua Tengah
Baca lebih lajut »

Survei TBRC, Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang dalam Pilkada Papua TengahSurvei TBRC, Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang dalam Pilkada Papua TengahBerita Survei TBRC, Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang dalam Pilkada Papua Tengah terbaru hari ini 2024-08-18 16:42:45 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Survei TBRC: Bakal Pasangan Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang Pilkada Papua Tengah 2024Survei TBRC: Bakal Pasangan Willem Wandik-Aloysius Berpotensi Menang Pilkada Papua Tengah 2024Timor Barat Research Center (TBRC) mengeluarkan hasil survei terkini jelang Pemilihan Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Papua Tengah.
Baca lebih lajut »

PKB mengusung Willem Wandik-Aloysius Giyai pada Pilkada Papua TengahPKB mengusung Willem Wandik-Aloysius Giyai pada Pilkada Papua TengahPartai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengusung pasangan Willem Wandik dan Aloysius Giyai pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah ...
Baca lebih lajut »

Jelang Pilkada Papua Tengah 2024, Survei LSI: Willem Wandik-Aloysius Giyai Berpotensi MenangJelang Pilkada Papua Tengah 2024, Survei LSI: Willem Wandik-Aloysius Giyai Berpotensi MenangLaboratorium Suara Indonesia (LSI) merilis hasil survei terkini yang menunjukkan preferensi masyarakat Provinsi Papua Tengah jelang Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada 2024.
Baca lebih lajut »

Survei: Bakal Paslon Willem Wandik-Aloysius Giyai Unggul dari 3 Lainnya Jelang Pilkada Papua Tengah 2024Survei: Bakal Paslon Willem Wandik-Aloysius Giyai Unggul dari 3 Lainnya Jelang Pilkada Papua Tengah 2024Panel Survei Indonesia (PSI) merilis hasil survei terkini terkait Pemilihan Kepala Daerah Papua Tengah atau Pilkada Papua Tengah 2024. Bagaimana hasilnya?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 05:01:06