Hendra Setiawan menjadi kapten tim bulu tangkis Indonesia untuk Piala Thomas 2022. Sementara untuk Piala Uber, Nita Violina Marwah terpilih sebagai kapten.
Liputan6.com, Bangkok - Tim bulu tangkis Indonesia sudah memilih kapten untuk ajang perebutan Piala Thomas dan Uber 2022. Mereka adalah Hendra Setiawan di tim Piala Thomas dan Nita Violina Marwah untuk Piala Uber.
Uniknya, kedua nama itu dipilih jadi kapten tim di hari istimewa, yaitu bertepatan dengan ulang tahun ke-71 PBSI. Nita ditunjuk sebagai kapten tim setelah rekan-rekannya di tim Uber memilihnya. * Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim Piala Thomas dan Piala Uber Jalani Latihan Ringan di Lingkungan HotelRabu sore, para pemain dari tim Piala Thomas dan Piala Uber akan menjalani latihan di gym yang berada di kawasan komplek Impact Arena.
Baca lebih lajut »
Dipilih Pemain, Hendra dan Nita Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala UberHendra Setiawan dan Nita Violina Marwah terpilih sebagai kapten tim Piala Thomas dan Piala Uber.
Baca lebih lajut »
Jelang Piala Thomas-Uber 2022, Skuad Indonesia Mulai Latihan RinganTim Indonesia untuk Piala Thomas dan Uber 2022, menggelar latihan ringan sehari setelah sampai di Bangkok, Thailand, untuk memulihkan kondisi.
Baca lebih lajut »
Jadwal Piala Thomas dan Uber 2022, Perjuangan Indonesia Dimulai Akhir Pekan IniBerikut ini jadwal Piala Thomas dan Uber 2022 yang bakal mulai berlangsung di Bangkok, Thailand, pada Minggu (8/5/2022).
Baca lebih lajut »
Ambisi Viktor Axelsen Bawa Denmark Menjadi Juara Piala Thomas 2022Viktor Axelsen cukup optimistis bisa membawa Denmark merebut juara Piala Thomas 2022.
Baca lebih lajut »
Piala Thomas 2022: Hendra Setiawan Jadi Kapten LagiKontingen Indonesia memiliki tugas berat jelang Piala Thomas atau Thomas Cup.
Baca lebih lajut »