Berdasarkan penilaian awal Mourinho, peluang Dybala tampaknya sangat kecil untuk fit di Piala Dunia 2022 di Qatar. Dengan hanya enam minggu tersisa, ada risiko yang sangat nyata bagi Dybala untuk melewatkan turnamen tersebut
Dybala mendapatkan cederanya kala Roma menjamu Lecce di laga lanjutan Liga Italia 2022-2023, Senin dini hari WIB.
Ia mencetak satu gol pada menit ke-48 melalui titik putih untuk membawa I Giallorossi menang 2-1 di Stadio Olimpico, Roma. Baca Juga: Piala Dunia - Tersisa 41 Hari Lagi, Jack Grealish Akan Buktikan Kemampuannya demi Amankan Tempat di Skuad InggrisPemain berusia 28 tahun itu dikelilingi oleh rekan-rekan setimnya sebelum mendapat perawatan dari tim medis.
Dybala kemudian harus ditarik keluar lapangan dan digantikan oleh Nemanja Matic akibat cederanya itu. Di bangku cadangan, Dybala tampak menangis dengan bungkusan es besar diikatkan ke bagian dalam paha kirinya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Paulo Dybala Cedera Usai Jadi Penentu Kemenangan AS RomaAS Roma sukses menaklukkan Lecce dalam lanjutan Serie A. Paulo Dybala menjadi penentu kemenangan skuad asuhan Jose Mourinho, namun ia mengalami cedera.
Baca lebih lajut »
Paulo Dybala Tumbal Kemenangan AS Roma, Terancam Absen di Piala Dunia 2022Tampaknya laga pekan kesembilan Liga Italia 2022-2023 itu bakal menjadi pertandingan terakhir Paulo Dybala pada tahun ini. AS Roma merebut kemenangan atas Lecce...
Baca lebih lajut »
Hasil Roma Vs Lecce: Dybala Penalti Lalu Cedera, Pasukan Serigala Menang 2-1AS Roma menang 2-1 atas Lecce pada laga pekan ke-9 Serie A. Paulo Dybala mengalami cedera usai mencetak gol via tendangan penalti.
Baca lebih lajut »
Dybala Jadi Penentu, AS Roma Tundukkan 10 Pemain LecceAS Roma sukses mengalah Lecce dalam lanjutan Serie A. Gol penalti Paulo Dybala jadi penentu kemenangan Giallorossi.
Baca lebih lajut »
Roma Vs Lecce: Penalti Dybala Menangkan I LupiAS Roma memetik kemenangan tipis atas Lecce. Penalti Paulo Dybala memenangkan Giallorossi 2-1 dalam lanjutan Liga Italia.
Baca lebih lajut »