Dalam dua pertandingan terakhir sebelum final Piala Dunia, Prancis dan Argentina mampu membuktikan kreativitas. Kylian Mbappe dan Lionel Messi menjadi roh serangan kedua tim.
PIALA Dunia 2022 menunjukan kekuatan di lini tengah tim peserta dan perlunya pemain yang berani mengambil risiko, seperti Kylian Mbappe dan Lionel Messi.
Ketua Kelompok Studi Teknis FIFA sekaligus Kepala Pengembangan Sepak Bola Global FIFA, Arsene Wenger menyebut tim peserta menunjukan kekuatan di lini tengah, dengan garis pertahanan yang bergerak sedikit lebih tinggi. Namun, tetap solid saat bertahan. Anggota TSG Jurgen Klinsmann menambahkan bahwa kondisi pertarungan lini tengah membuat tim mencoba mengeluarkan bola ke sisi sayap. Mereka mencoba mencari ruang di pinggir lapangan dan memasukkan umpan silang. Namun, kondisi itu juga harus didukung dengan penyerang yang bisa membuka pertahanan.
"Bukan kebetulan bahwa Prancis dan Argentina berada di final. Mereka memiliki pemain yang mampu mengonversi peluang yang tercipta dari sisi sayap," imbuhnya.Klinsmann mencontohkan Spanyol, yang tersingkir setelah kalah dari Maroko melalui adu penalti di babak 16 besar. Meski dominan dalam penguasaan bola dan mencoba lebih dari 1.000 operan, Spanyol hanya memiliki satu tembakan ke gawang selama 120 menit.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Final Piala Dunia 2022, Timnas Prancis Akan Ulangi Juara Piala Dunia 1998 dan 2018?Timnas Prancis jadi juara Piala Dunia dua kali saat Piala Dunia 1998 di Prancis dan Piala Dunia 2018 di Rusia. Piala Dunia 2022 gelar ketiganya?
Baca lebih lajut »
Prediksi Argentina vs Prancis di Final Piala Dunia: Beda Misi Dua Mantan Juara Dunia | merdeka.comTimnas Argentina akan berjumpa Prancis di Final Piala Dunia 2022 pada Minggu (18/12) pukul 22:00 WIB. Pertandingan kedua negara akan dihelat di Lusail Iconic Stadium.
Baca lebih lajut »
Mulai 2025, Format Piala Dunia Antarklub Sama dengan Piala DuniaFormat kompetisi tersebut akan mirip dengan Piala Dunia yang saat ini sedang berlangsung di Qatar. Namun, beberapa klub raksasa Eropa dilaporkan menolak rencana tersebut.
Baca lebih lajut »
Foto : Kreasi Seniman Kosovo Menyulap Biji-Bijian Jadi Wajah Messi dan Mbappe | merdeka.comKreasi Seniman Kosovo Menyulap Biji-Bijian Jadi Wajah Messi dan Mbappe. Menjelang pertandingan final Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Prancis, seniman Pozhegu membuat wajah penyerang Argentina Lionel Messi dan penyerang Prancis Kylian Mbappe dari biji-bijian.,lionel messi,Kylian Mbappe,Argentina,Prancis,Seniman Mancanegara,Karya Seni,Piala Dunia,Piala Dunia 2022,Piala Dunia Qatar,Viral Hari Ini
Baca lebih lajut »
Foto : Intip Persiapan Kroasia dan Maroko Jelang Perebutan Juara 3 Piala Dunia | merdeka.comIntip Persiapan Kroasia dan Maroko Jelang Perebutan Juara 3 Piala Dunia. Duel sengit antara Kroasia dan Maroko akan tersaji dalam perebutan juara ketiga Piala Dunia 2022. Para pemain dari kedua tim telah mematangkan persiapan untuk bertarung dalam laga penuh gengsi tersebut. Berikut potret latihan kedua tim.,Piala Dunia 2022,Piala Dunia,Piala Dunia Qatar,Timnas Kroasia,Kroasia,Maroko,Jakarta
Baca lebih lajut »