Piala AFF 2022: Ini Susunan Pemain Filipina vs Indonesia di Laga Terakhir Fase Grup

Indonesia Berita Berita

Piala AFF 2022: Ini Susunan Pemain Filipina vs Indonesia di Laga Terakhir Fase Grup
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Piala AFF 2022: Ini Susunan Pemain Filipina vs Indonesia di Laga Terakhir Fase Grup TempoBola

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Indonesia menjalani laga terakhir fase grup Piala AFF 2022 melawan Filipina, Senin, 2 Januari 2023. Pertandingan penentuan lolos ke semifinal dari Grup A ini berlangsung di Stadion Rizal Memorial, Filipina, dimulai 19.30 WIB.Masih ada tiga tim yang memiliki peluang lolos ke semifinal. Mereka adalah, Indonesia, Thailand dan Kamboja. Skuad Garuda dan Thailand sama-sama memiliki poin tujuh, sedangkan Kamboja mengumpulkan enam poin.

Shin menurunkan Rizky Ridho untuk menggantikan posisi dari Jordi Amat. Bek Persebaya Surabaya ini akan berduet dengan Fachruddin Aryanto di posisi bek tengah. Marselino Ferdinan dan Saddil Ramdani diturunkan sebagai sebelas pertama di lini tengah. Egy Maulana Vikri di pertandingan ini tidak dimainkan sejak menit pertama. Sedangkan untuk lini depan, Shin mempercayakan kepada Dendy Sulistyawan. Dalam sejarah head to head, Indonesia sudah bertemu Filipina sebanyak 25 kali.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Piala AFF 2022 Filipina vs Indonesia, Skuad Garuda Berlatih di Malam Pergantian TahunPiala AFF 2022 Filipina vs Indonesia, Skuad Garuda Berlatih di Malam Pergantian TahunTimnas Indonesia bersiap menghadapi Filipina pada partai pamungkas Grup A Piala AFF 2022 dengan berlatih pada malam pergantian tahun.
Baca lebih lajut »

Jadwal Filipina Vs Indonesia, Misi Garuda ke Semifinal Piala AFF 2022Jadwal Filipina Vs Indonesia, Misi Garuda ke Semifinal Piala AFF 2022Timnas Indonesia akan melawan Filipina dalam misi meraih tiket semifinal Piala AFF 2022. Duel Filipina vs Indonesia digelar pada Senin (2/1/2023).
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2022: Timnas Indonesia Tiba di Filipina, Fokus Menang demi SemifinalPiala AFF 2022: Timnas Indonesia Tiba di Filipina, Fokus Menang demi SemifinalSkuad timnas Indonesia telah tiba di Filipina untuk melakoni laga pamungkas fase grup Piala AFF 2022. Garuda membidik kemenangan demi semifinal.
Baca lebih lajut »

Jadwal Filipina vs Indonesia di Piala AFF 2022, Spaso: Kami Butuh Kemenangan untuk Juara GrupJadwal Filipina vs Indonesia di Piala AFF 2022, Spaso: Kami Butuh Kemenangan untuk Juara GrupIlija Spasojevic mengatakan semua pemain Timnas Indonesia harus siap mencetak gol ke gawang Filipina dalam laga Piala AFF 2022, Senin, 2 Januari.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2022: Timnas Filipina Diprediksi Banyak Mainkan Bola Panjang Hadapi IndonesiaPiala AFF 2022: Timnas Filipina Diprediksi Banyak Mainkan Bola Panjang Hadapi IndonesiaPrediksi itu disampaikan Kiper Timnas Indonesia Nadeo Argawinata.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 11:12:47