Petani Tarutung Murung, Harga Kopi Arabika Turun 50 Persen

Indonesia Berita Berita

Petani Tarutung Murung, Harga Kopi Arabika Turun 50 Persen
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 92%

DI tengah wabah covid-19 harga jual kopi arabika di tingkat petani menurun, sebelumnya kopi arabika Rp 27.000 menjadi Rp 13.000 per kilogram. Penurunan harga lebih dari 50 persen ini membuat petani kopi murung karena begitu cepat.

Rita Pasaribu, 45 petani kopi arabika di Desa Simpang Bolon Kecamatan Garoga Kabupaten Tapanuli Utara, mengaku harga kopi arabika miliknya anjlok Rp14.000 per kilogram, sebelumnya Rp27.000 per kg menjadi Rp13.000 per kg.

"Harga kopi arabika turun 50 persen lebih, kami hanya bisa pasrah karena harga ditentukan pengepul," kata Rita.Rita mengaku memiliki kopi sekitar 200 pokok dengan produksi setiap minggunya 50 kg siap pasar. Sedangkan kopi miliknya ditampung oleh pihak pengepul tingkat kecamatan. Sementara itu, Heddi Sormin, 37, salah seorang penampung kopi Kecamatan Garoga, mengaku harus menurunkan harga mengingat harga jual di tingkat pabrik juga menurun.

"Kami terpaksa menurunkan harga beli karena harga jual yang menurun, selain itu pihaknya juga kewalan dalam pemasaran sejak pandemi covid-19.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ketua RT di Kabupaten Tangerang Sunat Dana Bansos Covid-19 Rp100.000Ketua RT di Kabupaten Tangerang Sunat Dana Bansos Covid-19 Rp100.000Oknum Ketua RT di Desa Talok, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang, meminta jatah preman sebesar Rp100.000 kepada warga...
Baca lebih lajut »

Harga BBM Seharusnya Turun Rp2.000 per Liter Per 1 MeiHarga BBM Seharusnya Turun Rp2.000 per Liter Per 1 MeiSeharusnya mulai hari ini Pertamina sudah menjual dengan harga Rp7.100 per liter, karena telah sesuai aturan perhitungan...
Baca lebih lajut »

Bagaimana Orang yang Tak Terdampak Covid-19 Justru Menerima Bantuan Rp 600 RibuBagaimana Orang yang Tak Terdampak Covid-19 Justru Menerima Bantuan Rp 600 RibuPenyaluran bantuan di berbagai daerah tak tepat sasaran. Orang mampu tercatat menerima bantuan sosial.
Baca lebih lajut »

Dihajar Corona, Boeing Cari Utang Rp 350 TriliunDihajar Corona, Boeing Cari Utang Rp 350 TriliunBoeing memutuskan untuk menerbitkan obligasi atau surat utang senilai US$ 25 miliar atau setara Rp 350 triliun (kurs Rp 14.000/US$).
Baca lebih lajut »

Ekonom Minta Kajian DPR Soal Usulan BI Cetak Uang Rp 600 TriliunEkonom Minta Kajian DPR Soal Usulan BI Cetak Uang Rp 600 TriliunBhima Yudhistira Adhinegara sangat menyayangkan usulan Ketua Badan Anggaran DPR soal cetak uang tanpa kajian secara menyeluruh.
Baca lebih lajut »

50% Warga Terdampak Ekonomi, Pemkot Bogor Siapkan Rp 144 M Tangani Corona50% Warga Terdampak Ekonomi, Pemkot Bogor Siapkan Rp 144 M Tangani CoronaPemkot Bogor mengalokasikan dana Rp 144 M dari APBD untuk penanganan pandemi Corona.Ini mengingat ada kemungkinan warga terdampak ekonomi di Bogor mencapai 50%.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 14:24:20