Pesan Puan di Hari Lahir Pancasila, Jangan Jiplak Falsafah Bangsa Lain

Indonesia Berita Berita

Pesan Puan di Hari Lahir Pancasila, Jangan Jiplak Falsafah Bangsa Lain
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Pesan Puan di Hari Lahir Pancasila, Jangan Jiplak Falsafah Bangsa Lain TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Puan Maharani, dalam upacara Hari Lahir Pancasila, mengajak seluruh komponen bangsa menjadikan Pancasila sebagai inspirasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Ia juga mengatakan negara ini akan terus ada selama Pancasila masih ada di hati masyarakat Indonesia.

Seusai upacara, Puan mengatakan bahwa semua bangsa yang ingin menjadi besar harus berpijak pada falsafah bangsanya sendiri. Cucu Bung Karno ini meyakini Indonesia juga akan menjadi besar jika memegang teguh Pancasila.'Kita hanya dapat menjadi bangsa yang besar jika kita berpegang pada falsafah bangsa kita sendiri, yakni Pancasila, dan bukan menjiplak falsafah bangsa orang lain karena setiap bangsa memiliki akar sejarah dan budaya yang berbeda-beda,' ujar Puan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari Lahir pancasila - Iklan Baris - koran.tempo.coHari Lahir pancasila - Iklan Baris - koran.tempo.coSelamat Hari Lahir Pancasila KoranTempo
Baca lebih lajut »

Hari Lahir Pancasila, 3 Tempat Wisata di Ende Ini Bisa Jadi Pilihan - Tribun TravelHari Lahir Pancasila, 3 Tempat Wisata di Ende Ini Bisa Jadi Pilihan - Tribun TravelKota Ende merupakan tempat pengasingan Bung Karno selama 4 tahun, dari 14 Januari 1934 hingga 18 Oktober 1938,
Baca lebih lajut »

Besok, Jokowi Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Lahir PancasilaBesok, Jokowi Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Lahir PancasilaUpacara peringatan Hari Lahir Pancasila 2021 akan dilaksanakan secara virtual dan terpusat di Gedung Pancasila, Jakarta. Selengkapnya: 👇 HariLahirPancasila
Baca lebih lajut »

Peringatan Hari Lahir Pancasila, Jokowi Bakal Upacara di Istana BogorPeringatan Hari Lahir Pancasila, Jokowi Bakal Upacara di Istana BogorSurat Edaran BPIP dimaksudkan untuk mewujudkan peringatan Hari Lahir Pancasila yang tertib dan aman di masa pandemi COVID-19.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-24 05:54:34