Presiden Jokowi mengatakan Indonesia termasuk negara dengan pertumbuhan ekonomi paling tinggi di antara negara-negara G-20 maupun negara-negara lainnya.
Jakarta, Beritasatu.com – Presiden Joko Widodo mengatakan Indonesia termasuk negara yang memiliki pertumbuhan ekonomi paling tinggi di antara negara-negara G-20 maupun negara-negara lainnya. Hal ini patut disyukuri namun tidak menghilangkan kewaspadaan dalam menghadapi situasi dunia yang masih penuh ketidakpastian.
“Juga inflasi. Inflasi pada bulan Agustus masih bisa kita kendalikan di 4,6 , kuartal kedua 4,9 persen. Tetapi karena kenaikan BBM kemarin inflasi naik sedikit di angka 5,9 persen, masih bisa kita kendalikan,” ujar Jokowi. “Ini atas dukungan bapak ibu sekalian, sudah 29 bulan kita terus surplus neraca dagang kita. Tadi sudah disampaikan oleh Pak Zulkifli, Menteri Perdagangan, dari Januari sampai September, surplus kita mencapai US$ 39,8 miliar. Ini jumlah yang tidak sedikit. Ini juga berkat kerja keras bapak ibu sekalian,” terang Jokowi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden Jokowi-Presiden FIFA akan Bertemu Hari Ini di Jakarta |Republika OnlineDia yakin FIFA akan meminta Indonesia untuk memperbaiki infrastruktur stadion.
Baca lebih lajut »
Dunia Dilanda Resesi, Jokowi Pede Pertumbuhan Ekonomi RI Tetap MelesatPresiden Joko Widodo (Jokowi) terus menyatakan optimismenya terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia
Baca lebih lajut »
Bertemu Jokowi, Presiden FIFA Gianni Infantino Janjikan Sepak Bola Menyenangkan untuk IndonesiaFIFA juga membawa ahli untuk membantu Indonesia dalam mentransformasi dan mereformasi sepak bola nasional.
Baca lebih lajut »
Presiden Jokowi: IKN Wujud Perubahan Peradaban IndonesiaMelalui pembangunan IKN, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan pembangunan dan angka perekonomian daerah yang tinggi nantinya tidak lagi hanya terpusat di Pulau...
Baca lebih lajut »