Pertimbangkan Pandemi, MotoGP Hanya Digelar di Eropa

Indonesia Berita Berita

Pertimbangkan Pandemi, MotoGP Hanya Digelar di Eropa
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 62 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 92%

Dorna Sports mempertimbangkan kelanjutan MotoGP yang hanya digelar di Benua Eropa. Mengingat perjalanan tim akan lebih mudah, karena melintasi jalur darat.

DORNA Sports, organisasi penyelenggara MotoGP, bertekad untuk melanjutkan seri balap musim ini. MotoGP 2020 bisa digelar pada akhir Juli, namun hanya berlangsung di Benua Eropa.

“Prinsipnya, kami akan berkonsetrasi mengurus balapan di Eropa. Mulai Juli atau Agustus, lalu kami akan melihat situasinya. Kemudian melihat kemungkinan balapan di benua lain pada akhir tahun, namun tetap selesai tepat waktu," ujar CEO Dorna Sports, Carmelo Ezpeleta. Ezpeleta mengatakan dengan perhelatan di Eropa, maka perjalanan setiap tim akan lebih mudah di tengah pandemi. Sebab, hanya melintasi jalur darat. Dorna Sports juga terus memantau situasi setiap negara yang bersedia memberikan akses kepada MotoGP, untuk menggelar balapan di wilayahnya.“Mungkin kami akan menggelar dua pekan balap beruntun di trek yang sama. Kemudian pindah ke trek lain. Di Eropa, kami bisa berpindah dengan mobil dan itu lebih memungkinkan.

Lebih lanjut, dia menuturkan semua balapan yang digelar kemungkinan besar berlangsung tanpa penonton. Berdasarkan jadwal yang disesuaikan, balapan terdekat ialah MotoGP Ceko, yang dijadwalkan pada 9 Agustus mendatang di Sirkuit Brno. Sejauh ini, ada satu balapan MotoGP yang dibatalkan. Sementara 10 balapan lainnya mengalami penundaan. Kendati demikian, tiga balapan MotoGP di antaranya, yakni Jerman, Belanda dan Finlandia, belum dikonfirmasi secara resmi oleh Dorna Sports.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Skenario MotoGP 2020: Digelar Juli dan Mulai dari EropaSkenario MotoGP 2020: Digelar Juli dan Mulai dari EropaCEO Dorna Carmelo Ezpeleta optimistis MotoGP 2020 akan berlangsung meski saat ini terkendala akibat pandemi covid-19.
Baca lebih lajut »

Demi Gelar Juara Liga Champions, Bayern Munchen Buru Talenta Terbaik Eropa dan Dunia - Tribunnews.comDemi Gelar Juara Liga Champions, Bayern Munchen Buru Talenta Terbaik Eropa dan Dunia - Tribunnews.comBayern Munchen bertekad mendatangkan para pemain dengan talenta terbaik Eropa dan dunia pada bursa transfer mendatang.
Baca lebih lajut »

Liverpool Miliki Dua Kiper Terbaik di EropaLiverpool Miliki Dua Kiper Terbaik di EropaDua penjaga gawang Liverpool, Alisson Becker dan Adrian, memiliki rapor lebih bagus dibandingkan dengan kiper lain dari lima liga top Eropa.
Baca lebih lajut »

OnePlus PHK karyawan di Eropa dua pekan setelah peluncuran OnePlus 8OnePlus PHK karyawan di Eropa dua pekan setelah peluncuran OnePlus 8OnePlus meluncurkan ponsel andalan terbarunya, OnePlus 8 dan One Plus 8 Pro, sekitar dua pekan yang lalu, namun pembuat ponsel asal China itu kini dilaporkan ...
Baca lebih lajut »

Bukan dari China, WabahCOVID-19 di New York Berasal dari EropaBukan dari China, WabahCOVID-19 di New York Berasal dari EropaCuomo juga mengatakan bahwa larangan bepergian yang diberlakukan oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump terlambat...
Baca lebih lajut »

Kasus Kematian Akibat Corona di Eropa Tembus 120 Ribu OrangKasus Kematian Akibat Corona di Eropa Tembus 120 Ribu OrangKasus kematian tertinggi di Eropa terjadi di Italia yaitu 25.969 jiwa, diikuti Spanyol 22.902 jiwa, Prancis 22.245 jiwa, dan Inggris 19.506 jiwa.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-07 11:35:33