Tanaman tersebut tidak hanya berupa tanaman hias Terdapat pula tanaman yang memiliki nilai tambah secara ekonomi dengan media hidroponik
Program ini merupakan pemanfaatan air hujan yang digunakan untuk budi daya tanaman. Tanaman tersebut tidak hanya berupa tanaman hias.
“Media tabulan pot juga digunakan untuk budi daya tanaman obat keluarga dan buah-buahan. Upaya penghijauan ini tidak hanya sebagai bentuk memulihkan kondisi lingkugan tetapi juga diarahkan kepada perekonomian mandiri kelompok perempuan yang hanya memiliki kegiatan sebagai ibu rumah tangga. Hasil panen dari tanaman-tanaman yang dibudidayakan dapat di jual dan dikelola menjadi produk turunan untuk UMKM,” papar Dodi.
Dia mengatakan, sebelumnya masyarakat Kampung Atas Air telah mulai menanam sayuran atau toga di dalam pot dalam jumlah terbatas karena tidak ada lahan.Dengan adanya program ini, selain lingkungan menjadi asri juga melahirkan kelompok usaha baru berupa UMKM yang mengolah sebagian hasil panen sayuran berupa salada, pakcoy dan seledri menjadi makanan ringan seperti stik sayur, peyek bayam, keripik tortilla, dan lain-lain.
Yusma, koordinator pengembangan UMKM program Rawabening, mengatakan produksi makanan olahan yang dihasilkan mencapai 100 kilogram setiap bulan. Pendapatan kelompok sekitar Rp30 juta. “Penghasilan pengolahan ini membantu penghasilan keluarga ibu-ibu yang bergabung dalam kelompok,” katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jakbar tanam jagung dan labu air di lahan urban farming KalideresPemerintah Kota Jakarta Barat menanam bibit jagung dan labu air di lahan Urban Farming Raja Unggul, kawasan Perumahan Citra 3, Pegadungan, ...
Baca lebih lajut »
Pertamina Siapkan BBM Baru Pengganti Bensin, Bisa Tekan Emisi & Impor!Pertamina kembangkan BBM baru pengganti bensin
Baca lebih lajut »
Video: Teknologi Pertamina Kembangkan BBM Hijau Yang Aman & TerjangkauTeknologi Pertamina Kembangkan BBM Hijau Yang Aman & Terjangkau
Baca lebih lajut »
Pemkot Semarang Uji Coba Makan Siang Bergizi Berbahan Hasil Urban FarmingMendukung program pemerintah yang berencana memberikan makan siang gratis, Pemerintah Kota Semarang lewat program stroberi.
Baca lebih lajut »
Pemkot Semarang implementasi makan siang gratis hasil 'urban farming'Pemerintah Kota Semarang mengimplementasikan program makan siang gratis yang diberi nama Strategi Pemberian Makan Siang untuk Perbaikan Gizi dan Pencegahan ...
Baca lebih lajut »
Pasar Mayestik manfaatkan atap bangunan untuk 'urban farming'Pengelola Pasar Mayestik di Jakarta Selatan memanfaatkan atap bangunan (rooftop) untuk pertanian perkotaan (urban farming) sejak beberapa bulan ...
Baca lebih lajut »