Pertalite Direncanakan Rp 10 Ribu Per Liter

Indonesia Berita Berita

Pertalite Direncanakan Rp 10 Ribu Per Liter
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 70 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 51%

Informasi yang berkembang, pemerintah berencana menaikkan harga pertalite dari Rp 7.650 menjadi di kisaran Rp 10.000.

JawaPos.com – Kenaikan harga bahan bakar minyak subsidi tampaknya hanya tinggal menunggu waktu. Pemerintah saat ini masih mematangkan skema harga baru untuk BBM jenis pertalite dan solar.

Pihaknya menyadari bahwa kenaikan harga pertalite akan memberikan pengaruh besar terhadap hajat hidup orang banyak. Karena itu, presiden meminta jajarannya berhati-hati terhadap dampak yang akan timbul. ”Jangan sampai dampaknya menurunkan daya beli rakyat, menurunkan konsumsi rumah tangga,” tegasnya.

Sementara itu, dari sisi keuangan negara, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menerangkan, jika konsumsi BBM terus meningkat, anggaran subsidi energi dan kompensasi pada 2022 yang mencapai Rp 502,4 triliun tidak akan cukup. ”Kita memperkirakan apabila laju konsumsi seperti yang terjadi pada tujuh bulan terakhir ini, Rp 502 triliun akan habis dan masih akan ada tambahan lagi,” ungkapnya pada rapat kerja dengan Badan Anggaran DPR RI kemarin.

Terpisah, Direktur Eksekutif Center of Reform on Economics Mohammad Faisal menyebutkan, kenaikan harga BBM subsidi tentu akan menimbulkan dampak yang signifikan bagi perekonomian. Sebab, pertalite adalah BBM yang paling banyak dikonsumsi masyarakat. ”Di tahun 2021 saja konsumsinya sampai 79 persen terhadap total konsumsi bensin. Tahun ini lebih dari 80 persen porsi konsumsinya karena mobilitas masyarakat makin leluasa,” terangnya kepada Jawa Pos kemarin.

Sejalan dengan kenaikan harga BBM subsidi, harga bahan pangan juga akan terpengaruh. ”Biasanya selalu begitu, BBM naik, ya harga pangan naik,” cetus Faisal.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Harga Pertalite Bisa Naik Rp 10.000 & Solar Rp 8.000/literHarga Pertalite Bisa Naik Rp 10.000 & Solar Rp 8.000/literTerdapat usulan harga Pertalite Rp 10.000/liter dan Solar Subsidi naik jadi Rp 8.000/Liter
Baca lebih lajut »

Kenaikan Harga Pertalite di Kisaran Rp1.000 - Rp2.500/LiterKenaikan Harga Pertalite di Kisaran Rp1.000 - Rp2.500/LiterBerdasarkan sumber CNBC Indonesia, kenaikan harga BBM Pertalite masih di bawah Rp 10.000/Liter
Baca lebih lajut »

Rumor! Harga BBM Pertalite Naik Masih di Bawah Rp10.000/LiterRumor! Harga BBM Pertalite Naik Masih di Bawah Rp10.000/LiterInfo terbaru, kenaikan harga BBM Pertalite masih di bawah Rp 10.000/liter
Baca lebih lajut »

TMII Kembali Dibuka Oktober 2022 untuk Masyarakat UmumTMII Kembali Dibuka Oktober 2022 untuk Masyarakat UmumTMII Kembali Dibuka Oktober 2022 untuk Masyarakat Umum: Sebelum direvitalisasi, harga tiket masuk TMII dipatok sebesar Rp 25 ribu per orang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 12:51:00