Persita terus berbenah guna menghadapi Liga 1 musim depan.
Ryuji akan menambah kekuatan di lini belakang Pendekar Cisadane --julukan Persita -- dalam menyambut Liga 1 musim ini. Meski kariernya sedikit meredup, namun pengalaman Ryuji tak perlu diragukan."Pastinya senang bisa bergabung di Persita , tim yang punya banyak sejarah dalam kancah sepakbola Indonesia," ujar Ryuji dilansir dari laman resmi klub, Sabtu .
Pemain 29 tahun ini mengawali karier di akademi ASIOP sebelum menandatangani kontrak profesional dengan Mitra Kukar di tahun 2014. Di tahun berikutnya Ryuji kembali ke Indonesia dan bergabung dengan Arema FC dan Persija Jakarta selama empat musim. Ia juga sempat menjalani masa pinjaman di klub asal Thailand, PTT Rayong dan juga Penang .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sah! Liga 1 2024/2025 Pakai 8 Pemain Asing, Berikut DetailnyaSlot pemain Asia dihilangkan, peserta Liga 1 boleh datangkan pemain asing dari manapun.
Baca lebih lajut »
Sudah Datangkan 11 Pemain Lokal, Semen Padang Masih Cari Pemain Lagi untuk Liga 1 2024/25Semen Padang pun saat sedang berburu pemain tambahan, baik lokal maupun asing untuk mengarungi musim depan.
Baca lebih lajut »
Kabar Terbaru George Brown, Mantan Pemain Persebaya Surabaya yang Resmi Jadi Pemain Baru Persita TangerangPersita Tangerang resmi memperkenalkan George Brown sebagai rekrutan baru untuk menyambut musim kompetisi BRI Liga 1 2024/2025.
Baca lebih lajut »
Borneo FC datangkan dua pemain asing anyar untuk arungi Liga 1 2024/25Borneo FC mendatangkan dua pemain asing yaitu Christophe Nduwarugira dan Berguinho untuk mengarungi kompetisi Liga 1 Indonesia musim 2024/25. Dikutip ...
Baca lebih lajut »
Tidak Banyak Perubahan, Persija Hanya Datangkan 2 Pemain Lokal dan 1 Pemain AsingKata Ambono Janurianto, kekuatan Persija untuk Liga 1 2024/2025 mayoritas diisi pemain-pemain lama.
Baca lebih lajut »
Sambut Musim Baru Liga 1, Persita Lepas 13 Pemain Termasuk Empat Legiun AsingPersita 'cuci gudang' menyambut musim baru Liga 1.
Baca lebih lajut »