Persis Solo Siap Tempur Hadapi Dewa United di Final Elite Pro Academy U-14 2022

Indonesia Berita Berita

Persis Solo Siap Tempur Hadapi Dewa United di Final Elite Pro Academy U-14 2022
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Laga final Elite Pro Academy U14 2022 akan dimainkan pada tanggal 22 September 2022 atau hanya berjarak dua hari setelah laga semi final.

Solopos.com, SOLO –

memastikan langkahnya untuk bermain di partai puncak Elite Pro Academy U-14 2022 setelah memenangi laga kontra Persib Bandung U-14 dengan skor akhir 1-0.U-14 sudah menanti Sambernyawa Muda setelah pada laga semi-final lainnya berhasil mengalahkan Bhayangkara FC U14 dengan hasil akhir 2-1.Pelatih kepala Persis Solo U-14, Winaryo, mengatakan laga final akan dimainkan pada tanggal 22 September 2022 atau hanya berjarak dua hari setelah laga semi final.

“Alhamdulillah kondisi pemain semuanya sangat siap untuk final. Kalau saya lihat anak-anak saat menjalankan latihan dan conditioning, semua kelihatan bugar dan tidak ada yang mengalami masalah. Selama ini anak-anak tidak mengalami ketegangan, bahkan kemarin saat semi final mereka tidak merasa terbebani,” kata Winaryo, dikutip dari laman resmi Persis Solo, Rabu .

“Dewa United U-14 adalah tim yang sudah lama disiapkan, tentunya kita tidak boleh memandang remeh karena mempunyai peluang yang sama untuk menjadi terbaik. Anak-anak tetap fokus dan mampu menjalankan instruksi di lapangan. Semoga kita dapat menjadi yang terbaik dan meraih hasil juara,” kata dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Produksi Pabrikan Mobil Agustus 2022, Grup Toyota TeratasProduksi Pabrikan Mobil Agustus 2022, Grup Toyota TeratasJumlah produksi dari pabrikan mobil Agustus 2022 alami peningkatan jika dibandingkan total produksi pada Juli 2022.
Baca lebih lajut »

Ramlie menangi laga perdana International Series 2022Ramlie menangi laga perdana International Series 2022Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Yonathan Ramlie mencatatkan kemenangan perdana dalam turnamen Kapal Api Indonesia International Series 2022 di GOR ...
Baca lebih lajut »

Indonesia International Series 2022: Yonathan Ramlie Awali Laga dengan KemenanganIndonesia International Series 2022: Yonathan Ramlie Awali Laga dengan KemenanganTunggal putra bulu tangkis Indonesia, Yonathan Ramlie, sukses mengawali laga di Indonesia International Series dengan kemenangan. Bertanding di GOR Among Raga, Yogyakarta, pada Selasa (20/9/2022), Ramlie menang straight game atas wakil Amerika Serikat dengan 21–7 dan 21–9.
Baca lebih lajut »

4 Pemain Uzur yang Masih Dipercaya Membela Timnas Portugal - Bola.net4 Pemain Uzur yang Masih Dipercaya Membela Timnas Portugal - Bola.net4 Pemain Uzur yang masih dipercaya untuk membela Timnas Portugal: Salah satunya Cristiano Ronaldo. EMTEKWORLDCUP2022 BOLANETWORLDCUP2022
Baca lebih lajut »

Eric Nam Dipastikan Tampil di Gudfest 2022Eric Nam Dipastikan Tampil di Gudfest 2022Eric Nam dijadwalkan tampil di hari pertama gelaran Gudfest 2022 pada 18 November 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 07:25:32