Jacksen F Tiago akan menjalani laga perdana sebagai pelatih Persipura Jayapura saat melawan Madura United pada lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Mandala, Selasa (16/7). PersipuravsMaduraUnited
JPNN.COM / Olahraga / Liga Indonesia / Selasa, 16 Juli 2019 – 01:18 WIB jpnn.com, JAYAPURA - Bukan tugas mudah bagi Jacksen untuk membantu Persipura menaklukkan Madura United dalam laga nanti. Pasalnya, performa kedua tim bak bumi dan langit. Persipura masih terdampar di zona merah, sedangkan Madura United berada di papan atas.
Mampukah Jacksen F Tiago Kembalikan Ciri Khas Persipura? Selain itu, Persipura juga sedang berada dalam masa transisi pelatih dari Luciano Leandro ke Jacksen. Jacksen sendiri baru tiba di Jayapura pada Jumat . Namun, dia bukanlah nama asing di Persipura. Dia pernah menukangi Persipura selama tujuh musim. Pria asal Brasil itu juga mempersembahkan berbagai gelar. Tangan dingin Jacksen diyakini mampu mengangkat posisi Persipura saat ini yang masih terdampar pada zona merah.
.display-none{ display:none; } TAGS Persipura vs Madura United Jacksen F Tiago Liga 1 2019 Berita Terkait Sponsored Content loading... .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Persipura Vs Madura United, Dejan Bicara soal JacksenJelang pertandinga Persipura vs Madura United, tuan rumah mulai dilatih oleh Jacksen Tiago sebagai pelatih baru untuk menggantikan Luciano Leandro.\n
Baca lebih lajut »
Jelang Persipura Vs Madura United, Jacksen: Beto cs Unggulan JuaraPersipura Jayapura akan menjamu Madura United di lanjutan Liga 1 2019. Pelatih Mutiara Hitam, Jacksen F. Tiago mengakui Sape Kerrap tim unggulan juara. Seperti apa penilaiannya terhadap Madura United? maduraunited via detiksport
Baca lebih lajut »
Madura United Waspadai Efek Jacksen di PersipuraJacksen F Tiago kembali menangani Persipura Jayapura. Comeback Jacksen ini pun diwaspadai betul oleh Madura United yang akan tandang ke markas Mutiara Hitam.
Baca lebih lajut »
Dejan inginkan laga Madura United vs Persipura tersaji indahPelatih Madura United Dejan Antonic menginginkan pertandingan melawan tuan rumah Persipura Jayapura dalam laga lanjutan Shopee Liga I Indonesia di Stadion ...
Baca lebih lajut »
Pelatih Madura United Bicara Nasib Bek Timnas, Fachrudin AryantoPelatih Dejan Antonic menegaskan Fachrudin masih pemain penting untuk Madura United.\n
Baca lebih lajut »
Liga 1 2019: Tersisa Tira Persikabo dan Madura United yang Belum Kalahdetikers, sebagian besar tim sudah memainkan delapan pertandingan di Liga 1 2019. Tinggal dua tim yang belum menelan kekalahan, Tira Persikabo dan Madura United! Siapa yang jagoin 2 klub ini? persikabo maduraunited via detikSport
Baca lebih lajut »