Dua klub Liga 1 Persija Jakarta dan PSIS Semarang meresmikan kedatangan pemain baru pada bursa transfer paruh kedua Liga 1 2019.
Persija mendatangkan pemain yang di paruh pertama memperkuat Bhayangkara FC, Rachmad Hidayat. Ia dikontrak hingga akhir musim kompetisi kasta tertinggi Liga Indoneia.Kedatangan Rachmad diharapkan bisa memperkaya pilihan pelatih Julio Banuelos di lini serang Macan Kemayoran.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadwal Liga 1 2019 Hari Ini, Ada Persija Vs PSISBerdasarkan jadwal pertandingan yang diperoleh dari laman resmi Liga Indonesia, akan ada tiga pertandingan yang berlangsung hari ini.
Baca lebih lajut »
Hasil Liga 1 2019: Persija Menang Tipis Atas PSISPersija Jakarta meraih kemenangan 2-1 atas PSIS Semarang dalam lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Patriot Candrabhaga, Minggu (15/9).
Baca lebih lajut »
PSIS Kembali Datangkan Bruno SilvaFoto Striker asal Brasil, Bruno Silva diperkenalkan di hadapan suporter PSIS di Hall Balai Kota Semarang,...
Baca lebih lajut »
2.900 polisi kawal laga Persija kontra PSIS SemarangSebanyak 2.900 personel polisi mengamankan jalannya laga lanjutan Liga 1 Musim 2019 Persija kontra PSIS Semarang di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, ...
Baca lebih lajut »
Persija unggul 1-0 atas PSIS di babak pertamaPersija Jakarta unggul atas PSIS Semarang dengan skor 1-0 di babak pertama laga lanjutan Shopee Liga 1 musim 2019 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, ...
Baca lebih lajut »
2.900 Polisi Kawal Laga Persija Kontra PSIS SemarangEda empat koridor kedatangan penonton Persija vs PSIS Semarang yang dikawal polisi.
Baca lebih lajut »