Persija batal jamu Bali United di GBK akhir bulan ini

Indonesia Berita Berita

Persija batal jamu Bali United di GBK akhir bulan ini
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Klub Persija Jakarta batal menjamu Bali United di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Jumat (31/5) karena ada pertukaran jadwal sehingga tim yang ...

Jakarta - Klub Persija Jakarta batal menjamu Bali United di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, Jumat karena ada pertukaran jadwal sehingga tim yang berjuluk Macan Kemayoran harus tandang terlebih dahulu ke markas Serdadu Tridadu di Bali.

"Melihat kondisi keamanan di Jakarta saat ini dan sudah berkoordinasi dengan kepolisian, Persija kesulitan menggelar partai kandang. Dengan berbagai pertimbangan, pertandingan melawan Bali digelar di Stadion I Wayan Dipta tanggal 31 Mei terlebih dahulu dengan status tandang,” kata Ferry Paulus dalam keterangan resminya.

Tidak hanya itu, manajemen tim yang berjuluk Macan Kemayoran itu juga mengirinkan surat resmi kepada operator liga bernomor 217/Persija/Liga-1/V2019 perihal untuk menukar jadwal dimana Persija bermain di Bali terlebih dahulu dengan status tandang. Dengan adanya keputusan dari PT LIB melalui surat Circular Perubahan Jadwal yang dikeluarkan pada Jumat , Persija tidak ada kendala lagi untuk menjalani kompetisi Shopee Liga 1 2019 meski harus menjalani laga tandang dulu ke markas Bali United.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bek Asal Bali Bhayangkara FC tak Gentar Hadapi Bali UnitedBek Asal Bali Bhayangkara FC tak Gentar Hadapi Bali UnitedBhayangkara FC memiliki catatan bagus bila bertemu Bali United.
Baca lebih lajut »

Bali United Diperkuat Bek MudaBali United Diperkuat Bek Muda
Baca lebih lajut »

Lawan Bali United, Putu Gede Tambah SemangatLawan Bali United, Putu Gede Tambah SemangatI Putu Gede Juni Antara akan bermain profesional dan tak anggap remeh Bali United.
Baca lebih lajut »

Lawan Bali United, Striker Bhayangkara Ingin Mencetak GolLawan Bali United, Striker Bhayangkara Ingin Mencetak GolCatatan tak terkalahkan Bhayangkara atas Bali tak menjadi jaminan.
Baca lebih lajut »

Bali United vs Bhayangkara FC: Kadek Agung Optimistis Raih Tiga PoinBali United vs Bhayangkara FC: Kadek Agung Optimistis Raih Tiga PoinGelandang muda Bali United Kadek Agung Widnyana Putra tahu betul pertandingan nanti cukup sulit. Apalagi pertemuan terakhir mereka dikalahkan dengan skor 4-1 di laga terakhir grup B Piala Presiden 2019. BaliUnited
Baca lebih lajut »

Persebaya Ditahan Imbang Kalteng Putra, Bali United Duduki Puncak Klasemen Liga 1Persebaya Ditahan Imbang Kalteng Putra, Bali United Duduki Puncak Klasemen Liga 1Persebaya Surabaya gagal memetik poin penuh kala menjamu Kalteng Putra pada laga lanjutan Liga 1 2019. Persebaya Surabaya...
Baca lebih lajut »

Bali United vs Bhayangkara FC: Serdadu Tridatu Menang TipisBali United vs Bhayangkara FC: Serdadu Tridatu Menang TipisBali United susah payah memetik kemenangan 1-0 saat menjamu Bhayangkara FC di lanjutan Liga 1. Kemenangan ditentukan gol tunggal Yabes Roni di menit ke-70.
Baca lebih lajut »

Gol Tunggal Yabes Roni Bawa Bali United ke Puncak KlasemenGol Tunggal Yabes Roni Bawa Bali United ke Puncak KlasemenBali United menduduki puncak klasemen sementara Liga 1 2019 setelah menaklukkan Bhayangkara FC, Selasa (21/5) malam WIB. BaliUnitedvsBhayangkaraFC
Baca lebih lajut »

Teco: Pemain Bali United Harus Siaga Hadapi BhayangkaraTeco: Pemain Bali United Harus Siaga Hadapi BhayangkaraTeco yakin Bali United mampu meraih tiga poin di kandang dari Bhayangkara
Baca lebih lajut »

Klasemen Liga 1 2019: Bali United TeratasKlasemen Liga 1 2019: Bali United Teratasdetikers, kompetisi Liga 1 2019 memasuki pekan kedua nih! Bali United untuk sementara menguasai singgasana klasemen. Simak klasemen selengkapnya di sini: liga12019 baliunited via detiksport
Baca lebih lajut »

Jadwal dan Klasemen Liga 1 2019, Bali United Gusur Madura United di Puncak, Disusul Kalteng Putra - Tribun WowJadwal dan Klasemen Liga 1 2019, Bali United Gusur Madura United di Puncak, Disusul Kalteng Putra - Tribun WowJadwal dan Klasemen Liga 1 2019, Bali United Gusur Madura United di puncak setelah meraih dua kemenangan dan disusul Kalteng Putra di posisi kedua
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 16:20:32