Pekerja event di 11 daerah memperoleh pelatihan khusus agar siap menghadapi era normal baru atau New Normal.
TEMPO.CO, Jakarta - Pekerja event di 11 daerah memperoleh pelatihan khusus untuk meningkatkan kemampuan dan ketrampilannya agar siap menghadapi era normal baru atau New Normal. Pelatihan itu digelar oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif melalui platform berbasis online, yakni webinar. “Pelatihan yang digelar Kemenparekraf bersama Ivendo, Backstagers, dan Komunitas Events di Indonesia mencakup sebelas daerah dan diikuti 1.
Rizki mengakui, saat ini banyak kegiatan yang dibatalkan atau ditunda karena pandemi virus corona. Situasi itu pun berpengaruh terhadap keberlangsungan bisnis penyelenggara event. Karena itu, menurut Rizki, pelatihan tersebut perlu dilakukan agar pasca-pandemi, sektor yang terdampak ini dapat kembali aktif untuk memproduksi kegiatan yang potensial menarik minat wisatawan. Dengan begitu, industri event organizer akan cepat kembali menggeliat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banyak Pekerja Kena PHK, 23 Mal di Kota Bandung Ajukan Kesiapan 'New Normal'Menurut Arifin, para pengelola mal harus memenuhi sejumlah syarat agar bisa beroperasi.\n\n
Baca lebih lajut »
Pengusaha Diminta Rekrut Kembali Pekerja Terkena PHK Saat New NormalBerdasarkan data Kemnaker per 27 Mei 2020, pekerja sektor formal yang dirumahkan sebanyak 1.058.284 pekerja dan formal sebanyak 380.221 pekerja.
Baca lebih lajut »
Menaker: Masuk New Normal Pengusaha Harus Rekrut Kembali Pekerja yang Telah Di-PHKPengusaha harus rekrut kembali pekerja yang telah di-PHK.
Baca lebih lajut »
Menjalin Sinergi |em|New Communications|/em| di Era New Normal |Republika OnlinePerlu strategi komunikasi yang tepat dalam masa New Normal
Baca lebih lajut »
Istana Minta Masyarakat Disiplin untuk Menuju 'New Normal'Diaz mengatakan, salah satu hal yang harus diwaspadai melawan Pancasila adalah individualisme atau sikap mementingkan diri sendiri dan kelompok.
Baca lebih lajut »
Jalankan New Normal, Guru Obesitas Disarankan Kerja dari RumahSejumlah sekolah di Bangka Belitung mulai dibuka memasuki new normal, tapi guru dengan kesehatan yang rentan boleh WFH.
Baca lebih lajut »