Persempit defisit lewat pertukaran daging dan buah

Indonesia Berita Berita

Persempit defisit lewat pertukaran daging dan buah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritagar.id
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia teken kerja sama perdagangan dengan Argentina. Kita ekspor buah, mereka impor daging. Kesepakatan ini diklaim sebagai cara persempit defisit.

Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo menerima seragam timnas Argentina dari Presiden Argentina Mauricio Macri dan istri Juliana Awada usai pernyataan pers bersama di Istana Bogor, Jawa Barat, Rabu .Penandatanganan kerja sama pada pengembangan perdagangan dan investasi tersebut diawali melalui kunjungan Presiden Argentina Mauricio Macri ke Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat.

“Kita ingin mengembangkannya, memperdalamnya dalam hubungan perdagangan. Kami juga ingin menikmati buah-buah yang ada di Indonesia juga melakukan pertukaran teknologi di bidang pertanian agar bermanfaat bagi kedua belah pihak,” kata Macri yang hadir ditemani Ibu Negara Argentina, Juana del Pino y Vera Mujica.

Jokowi mengakui, jalinan perdagangan dengan Argentina ini adalah bagian dari upaya Indonesia menjajaki hubungan yang lebih luas dengan negara-negara anggota klub dagang terbesar di kawasan Amerika Selatan, Mercosur. “Untuk itu, kita juga mendorong langkah-langkah untuk mendekatkan pengusaha kita, di antaranya dengan mengundang partisipasi pengusaha Argentina pada ajang Trade Expo Indonesia ,” kata Jokowi.

Ketua Kamar Dagang Industri Indonesia Rosan Roeslani yang turut hadir dalam pertemuan tadi enggan menyebut nilai pasti dari kerja sama dagang untuk menutup ruang defisit yang terlampau lebar sejak lama ini. Dengan kata lain, kedua negara menargetkan nilai perdagangan tercetak hingga $3,4 miliar AS pada 2021.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritagar.id /  🏆 39. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tutupi Defisit Neraca Dagang dengan Dorong EksporTutupi Defisit Neraca Dagang dengan Dorong Ekspor
Baca lebih lajut »

Presiden Respons Cepat Keinginan Argentina Impor Buah IndonesiaPresiden Respons Cepat Keinginan Argentina Impor Buah Indonesia
Baca lebih lajut »

DPD RI Dorong Daerah Berdaya Saing Global Lewat RUU DSDDPD RI Dorong Daerah Berdaya Saing Global Lewat RUU DSDUntuk menghadapi persaingan tersebut, menurut Fahira, tidak ada upaya lain yang dilakukan daerah, terkecuali dengan meningkatkan Daya Saing Daerah dan meningkatkan kemandirian daerah agar mampu memenangkan kompetisi global. DPDRI
Baca lebih lajut »

Temukan Kelemahan Anda Lewat Ramalan 12 Zodiak IniTemukan Kelemahan Anda Lewat Ramalan 12 Zodiak IniAda begitu banyak bentuk ramalan yang ada di dunia. Salah satunya adalah prediksi dari zodiak yang terdiri dari 12 bulan. Masing-masing orang punya satu zodiaknya.
Baca lebih lajut »

Tiongkok Larang Semua Daging Asal KanadaTiongkok Larang Semua Daging Asal KanadaKedutaan Besar Tiongkok menyatakan telah menangguhkan semua ekspor daging Kanada.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 16:05:38