Ten Hag kabarnya meminta MU merekrut pemain yang kariernya hampir tamat karena penyakit.
Liputan6.com, Jakarta- Erik ten Hag telah resmi ditunjuk menjadi manajer baru Manchester United mulai musim depan. Beberapa rencana sudah disiapkan pria Belanda itu untuk menyukses strateginya.
Ten Hag sudah menyusun daftar pemain yang ingin dibawa ke Old Trafford guna mereformasi skuad MU yang berantakan. Media Inggris Daily Star melaporkan ada satu nama mengejutkan yang ingin dibawa Ten Hag ke MU musim depan yakni gelandang Christian Eriksen. MU harus bersaing dengan Tottenham Hotspur untuk mendapatkan Eriksen. Tottenham sebelumnya santer dikabarkan akan merekrut kembali Eriksen yang pernah sukses bersama mereka.
Eriksen mampu bangkit dan terlahir kembali di Brentford sejak bergabung Januari lalu. Di Brentford Eriksen sudah membuat satu gol dan memberikan satu assists.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Top 3 Berita Bola: Baru Dipilih, Erik Ten Hag Sudah Mulai Berselisih dengan Manajemen MUErik Ten Hag kabarnya beda pendapat dengan manajemen MU soal asisten pelatih, seperti apa ceritanya?
Baca lebih lajut »
Ditikung Ten Hag Jadi Manajer MU, Mauricio Pochettino Tak KecewaMauricio Pochettino sempat disebut sebagai salah satu kandidat potensial untuk mengisi jabatan manajer baru di MU. Namun, pilihan Setan Merah akhirnya jatuh pada Erik ten Hag.
Baca lebih lajut »
MU Pilih Erik ten Hag, Maurico Pochettino Sakit Hati?Manchester United akhirnya meresmikan Erik ten Hag sebagai manajer baru untuk musim depan. Maurico Pochettino kabarnya sakit hati karena termakan janji palsu.
Baca lebih lajut »
Ralf Rangnick Jelaskan Alasan MU Rekrut Erik Ten HagManajer interim Manchester United, Ralf Rangnick, menjelaskan alasan utama kenapa Setan Merah memutuskan untuk merekrut Erik Ten Hag sebagai juru taktik baru.
Baca lebih lajut »
Resmi Jadi Manajer MU, Erik Ten Hag Langsung Beri Peringatan kepada PemainErik Ten Hag pastikan tak akan kompromi dengan pemain MU manapun saat dia resmi melatih.
Baca lebih lajut »