Permata Bank (BNLI) Resmi Angkat Direktur Baru

Bank Permata Berita

Permata Bank (BNLI) Resmi Angkat Direktur Baru
DirekturEvi Hiswanto
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 74%

Bank Permata (BNLI) telah mengangkat direktur baru. Bank milik Bangkok Bank itu telah efektif mengangkat Evi Hiswanto sebagai direktur pada 1 Desember 2024.

- PT Bank Permata Tbk. telah mengangkat direktur baru. Bank milik Bangkok Bank itu telah efektif mengangkat Evi Hiswanto sebagai direktur pada 1 Desember 2024.

Mengutip keterbukaan informasi, Permata Bank telah memperoleh persetujuan Otoritas Jasa Keuangan mengenai penilaian kemampuan dan kepatutan atas pencalonan Evi sebagai direktur bank itu. Pengangkatan Evi juga telah disetujui dalam rapat umum pemegang saham luar biasa Permata Bank yang digelar pada 27 September 2024 lalu.

Namun, tidak diketahui dengan jelas bidang yang dibawahi oleh direktur baru tersebut. Sebelumnya pada 1 April lalu, Herwin Busthaman telah mengundurkan diri sebagai direktur unit usaha syariah. Sejak itu dan hingga pengangkatan Evi, direktur unit usaha syariah masih diduduki oleh Rudy Basyir Ahmad yang juga merangkap sebagai Direktur Keuangan Permata Bank.

Sebelum diangkat sebagai direktur, Evi Hiswanto menjabat sebagai Chief of Corporate Banking di Permata Bank dan telah bergabung dengan bank itu sejak tahun 2018.Direktur: Abdy Salimin

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Direktur Evi Hiswanto

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bank Muamalat resmi jadi bank kustodian syariahBank Muamalat resmi jadi bank kustodian syariahPT Bank Muamalat Indonesia Tbk resmi menjadi bank kustodian syariah setelah mendapatkan persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK).Sebagai bank kustodian, ...
Baca lebih lajut »

Bank Muamalat Resmi Jadi Bank Kustodian SyariahBank Muamalat Resmi Jadi Bank Kustodian SyariahJPNN.com : Direktur PT Bank Muamalat Indonesia Tbk Karno saat penandatanganan perjanjian kerja sama Bank Muamalat sebagai pemegang rekening KSEI di Jakarta...
Baca lebih lajut »

Masato Kanda Remi Jabat Presiden ADB, Gantikan Masatsugu AsakawaMasato Kanda Remi Jabat Presiden ADB, Gantikan Masatsugu AsakawaMasato Kanda telah resmi menjabat sebagai Presiden ke-11 Bank Pembangunan Asia (Asian Development Bank/ADB).
Baca lebih lajut »

Resmi Jadi Bank Kustodian Syariah, Muamalat Dorong Pengembangan Efek Syariah Dalam NegeriResmi Jadi Bank Kustodian Syariah, Muamalat Dorong Pengembangan Efek Syariah Dalam NegeriPT Bank Muamalat Indonesia Tbk secara resmi menjadi bank kustodian syariah di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Permata Bank optimistis dana kelolaan tumbuh dobel digit pada 2025Permata Bank optimistis dana kelolaan tumbuh dobel digit pada 2025PT Bank Permata Tbk (Permata Bank) optimistis dana kelolaan aset atau Asset Under Management (AUM) mampu tumbuh dobel digit pada 2025. Direktur Consumer ...
Baca lebih lajut »

Ekonom Permata Bank soroti tiga risiko ekonomi pada 2025Ekonom Permata Bank soroti tiga risiko ekonomi pada 2025Kepala Ekonom Permata Bank Josua Pardede memproyeksikan, tiga risiko utama yang akan memengaruhi perekonomian global pada tahun 2025, yakni perlambatan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-15 12:32:33