Perintah Erick Thohir: CSR BUMN Harus Fokus ke Pendidikan, UMKM, dan Lingkungan Hidup

Indonesia Berita Berita

Perintah Erick Thohir: CSR BUMN Harus Fokus ke Pendidikan, UMKM, dan Lingkungan Hidup
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meresmikan Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BUMN

"Dengan berpegang teguh pada prinsip pemerataan dan menuju keseimbangan ekonomi di masyarakat, para pengurus harus dapat membawa TJSL BUMN menjadi primadona perusahaan negara mewujudkan Indonesia maju yang berdaulat, adil, dan makmur," ujar Erick dalam rapat koordinasi TJSL BUMN bertajuk"Kolaborasi Menjaga Masa Depan Indonesia" di Lampung, Sabtu .

Erick mengatakan Forum TJSL merupakan implementasi konkret dari core values, Akhlak, yakni kata harmonis dan kolaboratif. Erick menekankan program TJSL di BUMN difokuskan pada sektor pendidikan, UMKM, dan lingkungan hidup yang meliputi pemerataan pendidikan berkualitas agar anak-anak Indonesia mendapat kemudahan dan akses ilmu pengetahuan serta teknologi, pemberdayaan UMKM dan ultra mikro untuk naik kelas, dan lingkungan hidup yang difokuskan untuk pelestarian alam dan penghijauan.

Menteri BUMN, Erick Thohir masuk dalam salah satu yang digadang-gadang sebagai Capres-Cawapres 2024 untuk dipasangkan dengan Ganjar Pranowo. Pada Azizah Hanum di Liputan6 Talk, Erick menanggapi hal tersebut dengan memilih fokus membenahi permasalahan...

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cak Imin Tertawa Saat Disinggung Soal Hasil Survei Erick Thohir Jadi Capres Pilihan Warga NUCak Imin Tertawa Saat Disinggung Soal Hasil Survei Erick Thohir Jadi Capres Pilihan Warga NUMuhaimin Iskandar tanggapi hasil survei yang dilakukan CSIIS yang menyebut Erick Thohir sebagai kandidat kuat calon presiden pilihan warga Nahdlatul Ulama.
Baca lebih lajut »

Santri Muda Nusantara (SAMUDRA) Deklarasi Dukung Erick Thohir Capres 2024Santri Muda Nusantara (SAMUDRA) Deklarasi Dukung Erick Thohir Capres 2024Ratusan santri dan santriwati Jawa Timur mendeklarasikan diri untuk memberikan dukungan kepada Menteri BUMN RI Erick Thohir untuk maju sebagai Presiden 2024-2029.
Baca lebih lajut »

Disebut Seperti Jokowi, Samudra Etho Dukung Erick Thohir Maju Capres 2024 - Tribunnews.comDisebut Seperti Jokowi, Samudra Etho Dukung Erick Thohir Maju Capres 2024 - Tribunnews.comSosok Menteri BUMN Erick Thohir dianggap merefleksikan figur Presiden Joko Widodo yang memiliki kepedulian terhadap santri dan pesantren.
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Muncul di Video Klip Denny Caknan Satru 2, Begini Penampilannya | Kabar24 - Bisnis.comErick Thohir Muncul di Video Klip Denny Caknan Satru 2, Begini Penampilannya | Kabar24 - Bisnis.comMenteri BUMN Erick Thohir tampil dalam video klip terbaru penyanyi campursari Denny Caknan berjudul Satru 2.
Baca lebih lajut »

Santri Muda Jawa Timur Deklarasi Dukung Erick Thohir Maju Capres 2024Santri Muda Jawa Timur Deklarasi Dukung Erick Thohir Maju Capres 2024Ratusan santri dan santriwati muda Jawa Timur mendeklarasikan diri untuk memberikan dukungan kepada Menteri BUMN RI Erick Thohir untuk maju sebagai calon presiden...
Baca lebih lajut »

Peluk Erick Thohir untuk Adithya, Tenaga Kesehatan yang Kehilangan Istri saat PandemiPeluk Erick Thohir untuk Adithya, Tenaga Kesehatan yang Kehilangan Istri saat PandemiSebagai apresiasi atas pengabdian Adithya, Erick Thohir pun memberikan beasiswa kepada sang putri yang bernama Adeeva.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 11:27:49