Perhatikan Kondisi Ban Sebelum Berangkat Mudik

Indonesia Berita Berita

Perhatikan Kondisi Ban Sebelum Berangkat Mudik
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Ganti ban di MotoXpress dapat diskon 50 persen untuk penggantian oli.

Jakarta, Beritasatu.com - Saat kondisi cuaca tidak menentu, pengendara motor yang ingin berangkat mudik ke kampung halaman tentunya harus memeriksa kondisi ban secara rutin. Jangan sampai ban motor yang digunakan sudah botak atau aus. Ketika ban sudah aus atau mengalami kebotakan, maka ban tersebut sudah terhitung 'kritis' dan harus segera diganti.Penggantian ban juga harus diperhatikan dengan baik pemasangannya, jangan sampai ada yang salah.

Selain itu, penggantian ban sebaiknya menggunakan mesin tire changer. Enaknya, semua outlet MotoXpress telah menggunakan mesin tire changer dan nitrogen, sehingga pemasangan ban menjadi lebih cepat, tidak merusak velg, serta posisi ban menjadi lebih presisi saat digunakan. MotoXpress sendiri merupakan jaringan toko ban independen berkonsep retail modern resmi PT Gajah Tunggal Tbk yang menyediakan produk ban motor IRC dan Zeneos. Jaringan toko ban ini, sudah tersebar di berbagai wilayah di Indonesia.Sebagai bentuk layanan penjualan kepada konsumen, setiap pemasangan ban di Motoxpress berhak mendapatkan gratis bongkar pasang dan nitrogen.

Selama periode 24 Mei hingga 17 Agustus 2019, pengendara motor yang melakukan penggantian ban IRC atau Zeneos di MotoXpress akan mendapatkan voucher potongan diskon 50 persen untuk pembelian oli merek Gulf. Sebaliknya, pembelian oli Gulf di MotoXpress akan mendapatkan voucher potongan diskon pembelian ban IRC atau Zeneos maksimal Rp 10.000 . Adapun promo ini, hanya berlaku di MotoXpress yang berpartisipasi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Masyarakat Palangka Raya diimbau cek kondisi rumah sebelum mudikMasyarakat Palangka Raya diimbau cek kondisi rumah sebelum mudikWali Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah Fairid Naparin mengingatkan warganya terlebih dahulu mengecek kondisi keamanan rumah sebelum melakukan ...
Baca lebih lajut »

Perhatikan Enam Hal Ini Sebelum Mudik dengan Sepeda MotorPerhatikan Enam Hal Ini Sebelum Mudik dengan Sepeda MotorKendaraan mudik harus dipersiapkan dengan baik agar terhindar dari kecelakaan.
Baca lebih lajut »

Mudik Naik Motor, Jangan Lupa Cek Kondisi BanMudik Naik Motor, Jangan Lupa Cek Kondisi BanBan menjadi bagian penting untuk selalu diperhatikan terutama ketika melakukan perjalanan jauh seperti mudik ke kampung halaman. Cekkondisiban
Baca lebih lajut »

Jelang Mudik Angkutan KA, Dua Kondisi Ini DiantasipasiJelang Mudik Angkutan KA, Dua Kondisi Ini DiantasipasiBeberapa lintasan kereta rawan longsor, petugas diminta waspada.
Baca lebih lajut »

BMKG prediksi kondisi laut Jawa aman selama arus mudikBMKG prediksi kondisi laut Jawa aman selama arus mudikKondisi jalur mudik Laut Jawa yang dilintasi kapal dari Pelabuhan Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, menuju Jakarta, Semarang, dan ...
Baca lebih lajut »

Perhatikan Jadwal Pemeriksaan Rutin Selama Masa Mudik – Bebas AksesPerhatikan Jadwal Pemeriksaan Rutin Selama Masa Mudik – Bebas AksesRumah sakit biasanya menyediakan mesin cuci darah sesuai dengan kebutuhan. Jadi, peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat yang mau menggunakan fasilitas cuci darah di tempat lain harus hubungi rumah sakit yang hendak dituju terlebih dahulu sehingga bisa dijadwalkan jauh hari
Baca lebih lajut »

'Nyetir' Jangan Dipaksakan, Perhatikan Rehat Waktu Mudik'Nyetir' Jangan Dipaksakan, Perhatikan Rehat Waktu MudikKantuk bikin pengemudi kehilangan konsentrasi dan memperbesar microsleep yang berbahaya saat mengemudi.
Baca lebih lajut »

130 Peserta Ramaikan Mudik Bersama Daihatsu, Hari Ini Berangkat130 Peserta Ramaikan Mudik Bersama Daihatsu, Hari Ini BerangkatSebanyak 9 Posko Siaga Daihatsu disiapkan di sepanjang jalur mudik 2019. Daihatsu dengan membuka 46 bengkel siaga di seluruh Indonesia.
Baca lebih lajut »

Pantau Kondisi, Fadli Zon-Neno Warisman Berangkat ke BawasluPantau Kondisi, Fadli Zon-Neno Warisman Berangkat ke BawasluWakil Ketua DPR yang juga Waketum Gerindra Fadli Zon bertolak ke Bawaslu. Fadli mengaku ingin memantau situasi terkini aksi demo di sana. aksi22mei LebihBaikBersama
Baca lebih lajut »

Mudik 2019: Simak Hal Ini Sebelum Masuk Tol CipaliMudik 2019: Simak Hal Ini Sebelum Masuk Tol CipaliVolume Tol Cipali diproyeksi naik dua kali lipat saat puncak arus mudik. Di masa normal, tol itu dilewati rata-rata 45 - 50 ribu mobil per hari.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 23:04:45