PERGURUAN tinggi, khususnya Institut Pertanian Bogor, diminta memperluas kajian sektor kemaritiman guna mendukung program pemerintah menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia.
"IPB saya harapkan memperluas kajian maritim dan sektor-sektor kelautan lain, seperti perikanan, pariwisata bahari, industri kelautan, infrastruktur kelautan, dan jasa kelautan sehingga potensi kemaritiman dapat terlaksana, " kata Ma'ruf Amin saat membuka konferensi internasional Port, Shipping and Maritime Logistics yang digelar Institut Pertanian Bogor di Jakarta, Kamis .
Rektor IPB Arif Satria mengatakan siap berkontribusi mencetak sumber daya manusia unggul infrastruktur bidang maritim logistik. "Prodi S-2 agromaritim logistik baru dibuka dan berjalan awal semester tahun depan untuk menyiapkan SDM unggul logistik. IPB juga akan memperkuat riset kemaritiman, " kata Arif. IPB, lanjut Arif, juga bekerja sama dengan dengan Kementerian Perhubungan berupa pelatihan pendidikan jenjang S-2 dan capacity building ke Jerman.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dorong mahasiswa demo, perguruan tinggi bisa kena sanksiRektor maupun dosen di suatu perguruan tinggi bisa terkena sanksi jika mendorong mahasiswanya untuk melakukan unjuk rasa atau demonstrasi.\r\n\r\n"Dosen ...
Baca lebih lajut »
Kemenag Tidak Larang Mahasiswa Perguruan Tinggi Islam DemonstrasiKemenag tidak melarang mahasiswa perguruan tinggi Islam ikut aksi demo mahasiswa karena hal itu merupakan urusan kampus. DemoMahasiswa
Baca lebih lajut »
Indeks IBEX-35 Spanyol ditutup 0,27 persen lebih tinggiHarga saham-saham Spanyol ditutup lebih tinggi pada perdagangan Selasa (24/9/2019), dengan indeks acuan IBEX-35 di Bursa Efek Madrid bertambah 0,27 persen ...
Baca lebih lajut »
Instalasi sepatu hak tinggi, simbol kekerasan pada perempuan di TurkiSeniman Turki Vahit Tuna telah memasang 440 pasang sepatu hak tinggi di dinding sebuah bangunan yang terletak di jalan Istanbul yang sibuk, sebagai simbol ...
Baca lebih lajut »
Benny Wenda Serukan Komisaris Tinggi HAM PBB Kunjungi PapuaKetua United Liberation Movement for West Papua (ULMWP) Benny Wenda hari Selasa (24/9) menyerukan agar Komisaris Tinggi HAM PBB berkunjung ke Papua Barat untuk melihat sendiri keadaan di kawasan itu s
Baca lebih lajut »
Demo Mahasiswa di Berbagai Daerah, Bukti Kesadaran Politik Tinggi?Demonstrasi beberapa kota merupakan bentuk atau indikasi kesadaran politik. Mereka melakukan gerakan kontrol dan koreksi kekuasaan yang salah dalam kebijakan,' | Tren
Baca lebih lajut »