Penyebar Hoax Seruan Aksi Tolak PPKM Darurat Ditangkap, Terungkap Alasan Melakukan Aksi Itu
"Polresta Banyumas telah menindaklanjuti berita hoaks dan telah mengamankan pelaku dugaan tindak pidana barang siapa dengan menyiarkan berita atau pemberitahuan bohong, dengan sengaja menerbitkan keonaran dikalangan rakyat," kata Kabid Humas Polda Jateng Kombes M. Iqbal Al-Qudusy kepada wartawan, Selasa .Adapun seruan aksi yang dipersoalkan oleh pihak kepolisian berbunyi
'ALIANSI MASYARAKAT BANYUMAS Bersama KBPPB BERGERAK MENUNTUT KEADILAN PERIHAL PPKM!!! SENIN, 19 JULI 2021 TITIK JUANGPENDOPO BUPATI BANYUMAS JAM 13.00 SAMPAI DENGAN TUNTUTAN DIPENUHI!!! KESEJAHTERAAN RAKYAT ADALAH TANGGUNG JAWAB NEGARA!!!'.Menurut Iqbal, motif pelaku menyebarkan informasi itu karena kesal dengan adanya PPKM Darurat Jawa-Bali.
Atas perbuatannya, ketiga pelaku disangka telah melanggar Pasal 14 ayat dan Jo Pasal 15 Undang-Undang RI Nomor 1 Tahun 1946 tentang KUHP.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Aksi Solidaritas Hotel Yogyakarta Lewat From Jogja With Love Selama PPKM DaruratUsaha perhotelan di Yogyakarta menyerukan aksi solidaritas atas kebijakan PPKM Darurat sekaligus menyebarkan semangat.
Baca lebih lajut »
Polisi Bakal Tindak Tegas Akun Penyebar Hoaks Aksi Tolak PPKM'Di tengah kondisi penyebaran covid -19 diindikasikan dimanfaatkan orang tidak bertanggung jawab yang memanfaatkannya dalam situasi seperti ini,' papar Iqbal,
Baca lebih lajut »
Luhut Minta Maaf soal PPKM Darurat Belum Optimal, PKS: Bagus, tapi Rakyat Perlu Aksi - Tribunnews.comMenko Marinves Luhut B. Pandjaitan minta maaf soal PPKM Darurat yang belum optimal, PKS: Bagus, tapi Rakyat Perlu Aksi.
Baca lebih lajut »
Viral Video Aksi Corat-coret Fortuner, Pengusaha Kuliner: Keluhan Hati Akibat PPKM Darurat - Tribunnews.comViral Video Aksi Corat-coret Fortuner, Pengusaha Kuliner: Keluhan Hati Akibat PPKM Darurat
Baca lebih lajut »
PPKM Darurat, Penumpang KRL di Stasiun Tangerang Turun DrastisEka menyatakan, jumlah penumpang bisa lebih sedikit pada hari libur seperti Sabtu-Minggu.
Baca lebih lajut »