IHSG terkoreksi mengikuti bursa global jelang rapat The Fed soal kenaikan suku bunga pada pekan depan.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan ditutup terkoreksi di level 7.168 pada perdagangan akhir pekan Jumat .
Head of Research NH Korindo Liza Camelia Suryanata mengatakan kemungkinan pasar gugup menyambut pertemuan FOMC pekan depan. The Fed memang akan membuat keputusan apakah akan meningkatkan suku bunga sebanyak 75 basis poin atau bahkan 100 basis poin. “Udah pasti bulan ini angka inflasi Indonesia akan bertambah lagi karena naiknya harga BBM subsidi,” ujar Liza kepada Bisnis pada Jumat .
Liza juga menyebut rupiah dapat dengan mudah tembus pada level Rp15.000 sampai Rp15.100. Indonesia disebut beruntung lantaran memiliki devisa yang cukup dari surplus neraca perdagangan. sebesar US$5,7 miliar untuk menjaga nilai rupiah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bursa Asia Mulai Bangkit Lagi, Semoga Jadi Kode Buat IHSGInvestor sebelumnya merespons negatif rilis data inflasi AS.
Baca lebih lajut »
IHSG Cetak Rekor ATH, Ini Dia 10 Emiten Terbesar di Bursa RIBeberapa saham yang menjadi mover IHSG hingga mencetak level tertinggi barunya (all time high/ATH) pagi ini.
Baca lebih lajut »
FOMO Bursa Asia, IHSG Dibuka Melemah Nyaris 0,5%Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka melemah dan kembali terlempar dari level psikologis 7.300 pada perdagangan pagi ini.
Baca lebih lajut »
IHSG Berpeluang Rebound, Cek Empat Saham PilihanIndeks harga saham gabungan (IHSG) diprediksi mengalami rebound pada perdagangan hari ini, setelah pada perdagangan kemarin ditutup tertekan 0,55%. Indeks harga...
Baca lebih lajut »
IHSG Berpotensi All Time High, Cek Analisa TeknikalnyaIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi kembali melanjutkan reli all-time high secara teknikal pada perdagangan hari ini.
Baca lebih lajut »
Saham Ini Sukses Berikan Cuan Tebal, Ada Sahamnya Sujaka LaysIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup terkoreksi pada perdagangan Rabu (14/9/2022) kemarin.
Baca lebih lajut »