Penyaluran Kredit Digital Bank Raya Tumbuh 81% hingga Semester I-2024

Bank Raya Berita

Penyaluran Kredit Digital Bank Raya Tumbuh 81% hingga Semester I-2024
Bank Raya IndonesiaBankBRI
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 6 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 40%
  • Publisher: 83%

Pesatnya pertumbuhan kredit Bank Raya lantaran jangka waktu kredit yang dilakukan kepada nasabah tenornya harian. Sehingga proses penyaluran dan pembayaran kreditnya pun cepat.

PT Bank Raya Indonesia Tbk , bank digital yang merupakan bagian dari BRI Group, mencatat penyaluran kredit hingga semester I-2024 tumbuh 81 persen. Penyaluran dana pinjaman telah mencapai Rp 8 triliun.

Tiwi menjelaskan, pesatnya pertumbuhan kredit Bank Raya lantaran jangka waktu kredit yang dilakukan kepada nasabah tenornya harian. Sehingga proses penyaluran dan pembayaran kreditnya pun cepat. 'Untuk overall digital tuh Rp8 triliun. Tumbuhnya itu year-on-year tuh 60 persen. Jadi memang cukup banyak juga. Jadi sering, tapi kecil-kecil, tapi sering. Jadi kita sudah sampai disbursement-nya itu lebih Rp 8 triliun,' ujarnya.

'Alhamdulillah, tumbuhnya juga bagus double digit di 22 persen year-on-year. Nah ini, sekarang kan juga likuiditas itu ya, yang sekarang sering dibahas. Nah ini likuiditasnya raya juga tetap terjaga,' pungkasnya.Luar Biasa, Laba Bank Raya Melonjak 115,9% di Kuartal II 2024Sebelumya, PT Bank Raya Indonesia Tbk mencatatkan pertumbuhan kredit 12,1% atau mencapai Rp 6,8 triliun di Kuartal II2024.

Pertumbuhan laba ini mencerminkan prospek kinerja perusahaan ke depan akan terus membaik, yang ditopang oleh kinerja yang solid melalui ekspansi bisnis, perbaikan kualitas aset, serta transformasi model bisnis dengan peralihan portofolio kredit ke digital.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Bank Raya Indonesia Bank BRI Kredit

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BTN Catat Penyaluran Kredit Kredit Naik 13,05 Persen hingga Agustus 2024BTN Catat Penyaluran Kredit Kredit Naik 13,05 Persen hingga Agustus 2024PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk mencatat penyaluran kredit dan pembiayaan senilai Rp355,27 triliun hingga Agustus 2024.
Baca lebih lajut »

BBCA Masuk Jajaran Bank Berkinerja Prima dalam Penyaluran Kredit ke UMKMBBCA Masuk Jajaran Bank Berkinerja Prima dalam Penyaluran Kredit ke UMKMPT Bank Central Asia Tbk. atau BBCA bersama 24 bank lainnya dinobatkan menjadi bank dengan kinerja sangat prima dalam menyalurkan kredit bagi para pelaku Usaha Mikro kecil dan Menengah (UMKM).
Baca lebih lajut »

Penyaluran Kredit Bank untuk Batu Bara Masih Kencang, BRI Kasih JawabanPenyaluran Kredit Bank untuk Batu Bara Masih Kencang, BRI Kasih JawabanPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk tak menafikan jika penyaluran kredit bank ke sektor pertambangan, khususnya batu bara masih mengalami lonjakan. Meskipun aspek pembiayaan hijau terus dikedepankan, suplai dana untuk batu bara masih memakan porsi besar.
Baca lebih lajut »

Dukung Proyek Berkelanjutan, Bank BUMN Geber Penyaluran Kredit HijauDukung Proyek Berkelanjutan, Bank BUMN Geber Penyaluran Kredit HijauPT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) hingga Juni 2024 mencatat green loan 101% dari target 2024 yaitu sebesar Rp 71,27 triliun.
Baca lebih lajut »

Lengkap! Laba BRI, BCA, BNI, & Mandiri per Juli 2024: Siapa Terbesar?Lengkap! Laba BRI, BCA, BNI, & Mandiri per Juli 2024: Siapa Terbesar?Empat bank besar RI berhasil mencetak laba bersih yang solid ditopang penyaluran kredit ekspansif.
Baca lebih lajut »

25 Bank Tercatat Torehkan Kinerja Prima Salurkan Kredit UMKM25 Bank Tercatat Torehkan Kinerja Prima Salurkan Kredit UMKMBCA bersama 24 bank lain torehkan kinerja prima penyaluran kredit UMKM
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 21:27:12