Pengusaha Minta Aturan Kemasan Polos Rokok Dikaji Ulang

Aturan Kemasan Rokok Berita

Pengusaha Minta Aturan Kemasan Polos Rokok Dikaji Ulang
KadinRokok ElektronikRegulasi Tembakau
  • 📰 detikfinance
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 34 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 129%
  • Publisher: 63%

Kadin DKI Jakarta menilai aturan kemasan polos rokok elektronik berpotensi merugikan industri. Mereka mendorong Kemenkes untuk meninjau ulang regulasi ini.

Kamis, 24 Okt 2024 17:35 WIBKamar Dagang dan Industri Daerah Khusus Jakarta menilai aturan kemasan polos tanpa merek bagi rokok elektronik yang tercantum dalam Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan tentang Pengamanan Produk Tembakau dan Rokok Elektronik berpotensi semakin mempersulit keberlangsungan industri di tengah tertekannya perekonomian nasional.

Ketua Umum KADIN Daerah Khusus Jakarta, Diana Dewi, mengatakan aturan tersebut sangat diskriminatif bagi para pelaku usaha dan pemangku kepentingan terkait di industri hasil tembakau, termasuk rokok elektronik."Tentunya Kemenkes tidak saja perlu mempertimbangkan, tapi menganulir rencana penerbitan RPMK tersebut.

Kondisi tersebut tentu memperburuk keberlangsungan industri rokok elektronik yang akan berujung pada Pemutusan Hubungan Kerja . Apalagi mayoritas pelaku usaha di sektor ini merupakan usaha mikro, kecil dan menengah . Oleh karenanya, KADIN Daerah Khusus Jakarta meminta agar Kemenkes lebih bijaksana dalam merancang regulasi agar tidak mematikan pelaku usaha.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikfinance /  🏆 18. in İD

Kadin Rokok Elektronik Regulasi Tembakau Industri Hasil Tembakau Pemerintah Pengusaha Minta Aturan Kemasan Polos Rokok Apvi Budiyanto Cukai Rokok Ketua Umum Asosiasi Personal Vaporizer Indonesia Pemutusan Polos Rokok Kemenkes Video Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan ( Rpmk ) Ten Pengusaha Minta Aturan Kemasan Polos Rokok Dikaji Diana Dewi Ylki Sambut Baik Larangan Penjualan Rokok Eceran Vaporizer Pengamanan Personal Vaporizer Rokok Larangan Koreksi Ylki Asosiasi Personal Vaporizer Indonesia Pengamanan Produk Tembakau Tembakau Industri Rokok Kamar Dagang Dan Industri ( Kadin ) Daerah Khusus Kesehatan Peralihan

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pengusaha Tunggu Janji Menkes Ajak Diskusi Aturan Kemasan Rokok PolosPengusaha Tunggu Janji Menkes Ajak Diskusi Aturan Kemasan Rokok PolosProtes terkait aturan kemasan rokok polos tanpa merek terus bergulir. Sebab, aturan ini dinilai akan mengancam keberlangsungan usaha dan masyarakat luas.
Baca lebih lajut »

Curhat Pengusaha Rokok Harus Hadapi 480 Peraturan dari Pusat-DaerahCurhat Pengusaha Rokok Harus Hadapi 480 Peraturan dari Pusat-DaerahPara pengusaha rokok menolak rencana aturan kemasan rokok polos yang akan dikeluarkan Kementerian Kesehatan.
Baca lebih lajut »

Petani Minta Rancangan Aturan Kemasan Rokok Polos DibatalkanPetani Minta Rancangan Aturan Kemasan Rokok Polos DibatalkanPetani termbakau tegas menolak aturan-aturan yang berdampak pada mata pencariannya, seperti aturan kemasan rokok polos tanpa merek.
Baca lebih lajut »

Pakar Nilai Kebijakan Kemasan Rokok Polos Tanpa Kemasan Terindikasi Ada Intervensi AsingPakar Nilai Kebijakan Kemasan Rokok Polos Tanpa Kemasan Terindikasi Ada Intervensi AsingKebijakan ini berdampak sangat negatif pada industri hasil tembakau dari hulu sampai ke hilir, mulai dari petani, pekerja, hingga peritel.
Baca lebih lajut »

Petani Tembakau Geram, Ramai-ramai Tolak Keras Aturan Kemasan Rokok PolosPetani Tembakau Geram, Ramai-ramai Tolak Keras Aturan Kemasan Rokok PolosPetani tembakau dari berbagai daerah senada menyampaikan penolakannya dan memohon perlindungan pemerintah.
Baca lebih lajut »

Asosiasi khawatirkan aturan kemasan rokok polos picu produk ilegalAsosiasi khawatirkan aturan kemasan rokok polos picu produk ilegalAsosiasi Ritel Vape Indonesia (Arvindo) mengkhawatirkan kebijakan kemasan polos tanpa merek akan mendorong pertumbuhan produk-produk rokok elektronik ilegal ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-14 03:53:42