Sejumlah pihak mulai 'memanasi mesin' menggaungkan gerakan kotak kosong untuk melawan Gibran Rakabuming Raka yang berpotensi jadi calon tunggal di Pilkada Solo. Seperti apa? Solo GibranRakabuming
Penggagasnya mulai dari tokoh kampus, pemerhati kota, seniman hingga budayawan. Namun gerakan ini masih berupa spontanitas dan belum terorganisasi.
"Penggeraknya dari kaum intelektual kota, kampus, seniman, budayawan, yang jelas tidak terikat dengan partai politik dan calon tertentu. Saat ini masih belum masif, hanya lewat media sosial dan diskusi informal saja," kata Zenzul, sapaannya, saat ditemui di kawasan Banjarsari, Solo, Jumat .Zenzul pun menganggap masih ada kemungkinan jika Gibran bakal memiliki lawan, entah dari partai politik maupun calon independen.
Dia mengakui bahwa tidak mungkin kotak kosong akan menang melawan Gibran. Akan tetapi, dia yakin adanya kotak kosong bakal menjadi koreksi bagi elite politik terhadap sistem yang salah. Tak hanya Zenzul, seniman sekaligus akademisi Andi Setiawan turut mengkritik sistem demokrasi yang menurutnya berbau oligarki. Lewat ilustrasi visual, Andi ingin mengajak masyarakat menertawakan Pilkada Solo.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Muncul Gerakan Kotak Kosong Jelang Pilkada Solo, Gibran: Tak Masalah!Menjelang pelaksanaan Pilkada Solo 2020 yang berpotensi diikuti calon tunggal, mulai bermunculan gerakan mendukung kotak kosong. Gibran Rakabuming Raka mengaku tak mempermasalahkannya. GibranRakabuming
Baca lebih lajut »
Gibran Putra Jokowi 'Ditantang' Kotak KosongGibran Rakabuming Raka mengantongi dukungan 'gajah' di Pilkada Solo 2020. Berpotensi hanya menjadi calon tunggal di Pilwalkot Solo, putra Presiden Jokowi itu pun 'ditantang' kotak kosong. Solo GibranRakabuming
Baca lebih lajut »
Jika Lawan Kotak Kosong, Ini yang Bakal Dilakukan Gibran di Pilkada SoloPDIP tidak mempersoalkan jika pasangan Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa harus melawan kotak kosong di Pilkada Solo 2020. PDIP menyebut Gibran dan Teguh akan lebih fokus menginventarisasi masalah masyarakat Solo. GibranRakabuming
Baca lebih lajut »
Muncul Gerakan Kotak Kosong, PKS Solo Ngotot Bentuk Koalisi Lawan GibranPKS yang tak masuk gerbong pendukung Gibran, memilih terus berupaya membentuk poros baru ketimbang bergabung di gerakan kotak kosong. PKS GibranRakabuming
Baca lebih lajut »
Ramai Kotak Kosong Vs Gibran, Mudrick Sangidoe: Tak Perlu Pilkada di Solo!Tokoh reformasi 1998, Mudrick Sangidoe menanggapi pencalonan Gibran di Pilkada Solo. Dia menanggapi satire atas dominasi Gibran dan adanya gerakan kotak kosong. Solo GibranRakabuming
Baca lebih lajut »
Ilustrasi Menohok soal Kotak Kosong Vs Gibran Jelang Pilkada SoloGerakan kotak kosong muncul spontan, santai, bahkan lucu seolah menertawakan Pilkada Solo yang didominasi Gibran Rakabuming dengan dukungan hampir semua parpol. GibranRakabuming Solo
Baca lebih lajut »