Capaian positif PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO) sepanjang 2019 mengkonfirmasi penguatan kinerja sahamnya yang...
mencatatkan kinerja positif di 2019 dengan membukukan kenaikan pendapatan hingga 17,79%. Emiten rumah sakit dengan jaringan terbesar di Indonesia itu meraup pendapatan hingga Rp7,02 triliun, naik signifikan dibanding tahun sebelumnya yang sebesar Rp5,96 triliun.
Pendapatan dari segmen rawat inap mencapai Rp4,09 triliun atau setara 58,35% dari total pendapatan. Angka ini tumbuh 16,19% dari tahun sebelumnya yang sebesar Rp3,52 triliun. Sementara segmen rawat jalan mencatatkan pendapatan sebesar Rp2,93 triliun atau setara 41,74% dari total pendapatan, yang berarti kenaikan 20,08% dari tahun sebelumnya yang sebesar Rp2,44 triliun.
"Ke depannya, Siloam akan fokus pada peningkatan kualitas layanan kesehatan dan profitabilitas rumah sakit,” ujar Caroline kepada media, Selasa .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Komnas PT Serukan Hidup Normal Tanpa Manipulasi Industri RokokKomnas Pengendalian Tembakau juga menyebut jumlah perokok anak usia 10-18 tahun naik dari 7,2 persen (2013) menjadi 9,1 persen (2018), atau sudah hampir 1 dari 10 anak Indonesia merokok.
Baca lebih lajut »
Produk Toyota Raih Bintang Lima dari JNCAP |Republika OnlineAlphard dan Vellfire menerima Grand Prix Award dalam kinerja keselamatan preventif
Baca lebih lajut »
Iman Brotoseno Surati Sri Mulyani Soal Tunjangan Kinerja TVRIDirut TVRI Iman Brotoseno mengirimkan surat ke Sri Mulyani soal rapel tunjangan kinerja karyawan.
Baca lebih lajut »
Kuartal I, Pendapatan Mark Dynamics Tumbuh 9,4%Mark Dynamics Indonesia berhasil mempertahankan kinerja positif di tengah situasi pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Ekonomi Turki Catat Pertumbuhan Terkuat dari Negara Lain |Republika OnlineTurki mencatatkan kinerja pertumbuhan ekonomi terkuat dari beberapa negara lain
Baca lebih lajut »
Proyek Konstruksi Mangkrak, Kinerja BUMN Karya Diprediksi MelorotTerhentinya sejumlah proyek di masa PSBB akan memukul kinerja BUMN sektor konstruksi.
Baca lebih lajut »