Duet Cristiano Ronaldo dan Marcelo menjadi salah satu kunci kejayaan Real Madrid di sayap kiri antara 2009-2018.
TEMPO.CO, Jakarta - Marcelo, legenda Real Madrid yang dikenal sebagai salah satu bek kiri terhebat sepanjang masa, resmi mengumumkan pensiun dari sepak bola profesional pada Kamis, 6 Februari 2025. Pemain berusia 36 tahun menyampaikan keputusannya untuk gantung sepatu melalui video yang diunggah di platform X . “Perjalanan saya sebagai pemain berakhir di sini, tetapi saya masih memiliki banyak hal untuk diberikan kepada sepak bola. Terima kasih untuk segalanya,' kata pemain asal Brasil itu.
Klub ibu kota Spanyol itu menyebut Marcelo sebagai 'bagian dari sejarah klub dan salah satu legenda terbesar sepak bola dunia.' Presiden Florentino Pérez menambahkan, 'Dia salah satu bek kiri terhebat dalam sejarah Real Madrid. Kami beruntung telah menyaksikan aksinya. Marcelo adalah legenda, dan Madrid akan selalu menjadi rumahnya.' Marcelo bergabung dengan Real Madrid pada 2007 di usia 18 tahun dari Fluminense.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Real Madrid vs Barcelona: Inigo Martinez Ungkap Kelemahan Real Madrid Sebelum El ClasicoInigo Martinez menegaskan Barcelona sangat berambisi meraih trofi Piala Super Spanyol ini.
Baca lebih lajut »
Tujuh Pemain Real Madrid yang Dikwunsch Cristiano Ronaldo untuk DilepasKabar mengenai permintaan Cristiano Ronaldo untuk menjual tujuh pemain saat membela Real Madrid pada tahun 2018 menjadi sorotan. Artikel ini mengulas nasib tujuh pemain tersebut setelah kepergian Ronaldo ke Juventus.
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Buka Kemungkinan Kembali ke Real MadridLegenda Real Madrid, Cristiano Ronaldo, mengungkapkan kemungkinan untuk kembali ke Santiago Bernabeu di masa depan, meskipun menegaskan bahwa tidak ada peluang untuk kembali sebagai pemain.
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Pertimbangkan Kembali ke Real Madrid di Akhir KarierCristiano Ronaldo mengungkapkan kemungkinan kembali ke Real Madrid di akhir karier.
Baca lebih lajut »
Cristiano Ronaldo Rayakan Ulang Tahun ke-40 dengan Gol dan Pesan Cinta dari Real MadridCristiano Ronaldo merayakan ulang tahunnya yang ke-40 dengan kemenangan dan gol untuk Al Nassr dalam pertandingan Liga Pro Arab Saudi. Ia juga menerima ucapan selamat yang menyentuh hati dari mantan klubnya, Real Madrid.
Baca lebih lajut »
Rayakan Ulang Tahun Ke-40, Cristiano Ronaldo Bicara Kemungkinan Kembali ke Real Madrid setelah PensiunCristiano Ronaldo mengatakan rivalitas di El Clasico Real Madrid vs Barcelona pada era dia dan Lionel Messi berlangsung sangat sehat.
Baca lebih lajut »