Pemprov Sumut hanya melakukan transfer untuk satu daerah yang nantinya dibelikan sesuai kebutuhan untuk bantuan keluarga miskin.
hanya melakukan transfer dengan nilai sedikitnya Rp 10 miliar untuk satu daerah. Kemudian, setiap daerah membeli kebutuhan sesuai yang ditentukan.
Menurutnya, bantuan tahap II ini sebagai lanjutan penyaluran bantuan pada tahap I dengan nilai anggaran setiap tahapan sebesar Rp 500 miliar. Dalam hal ini, pemerintah sudah menyiapkan anggaran sebesar Rp 1,5 triliun sampai pada tahap ketiga, yang rencananya disalurkan September 2020 mendatang.Untuk jumlah masyarakat yang dianggap layak menerima bantuan itu sebanyak 1,3 juta kepala keluarga .
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik Sumut, jumlah penduduk miskin di Sumut pada Maret 2020 bertambah dibandingkan posisi September 2019 atau menjadi 1,28 juta jiwa dampak dari beberapa faktor termasuk pandemi Covid-19. "Secara persentase, angka kemiskinan Sumut meningkat 0,12 poin dari 8,63 persen pada September 2019 menjadi 8,75 persen dari total jumlah penduduk di Maret 2020," ujar Kepala Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik BPS Sumut, Fadjar Wahyu Tridjono.
Menurut dia, jumlah penduduk miskin di perkotaan sebesar 8,73 persen dan di pedesaan 8,77 persen. Kemiskinan di daerah perkotaan mengalami peningkatan sebesar 0,34 poin, sedangkan daerah pedesaan mengalami penurunan sebesar 0,16 poin jika dibandingkan September 2019.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemprov Sumut Siapkan Sanksi Bagi Pelanggar Protokol KesehatanGubernur Sumut Edy Rahmayadi mengatakan, sanksi itu sudah ada dalam draft diajukan pemerintah daerah ke pusat saat
Baca lebih lajut »
Pembelian Beras oleh Bulog Sumut 150 Persen dari Target |Republika OnlineTarget pembelian beras petani oleh Bulog Sumut hanya 20.400 Ton
Baca lebih lajut »
Kapolda Sumut: Sudah 220 Kg Sabu Berhasil Diungkap |Republika OnlineKapolda Sumut mengaku selama menjabat berhasil kumpulkan barang bukti sabu 220 kg
Baca lebih lajut »
Ekspor Kapulaga Sumut Justru Melonjak di Tengah PandemiPengirimannya sepanjang semester pertama 2020 sudah melampaui capaian sepanjang 2019
Baca lebih lajut »
Lonjakan Kasus Covid-19 di Sumut karena Pemeriksaan MasifBanyaknya positif corona karena GTPP Covid-19 bersama petugas kesehatan gencar memeriksa secara masif dari pasien yang dinyatakan terpapar.
Baca lebih lajut »
Polri Tangani 55 Kasus Penyelewengan Dana Bansos Covid-19, Paling Banyak di SumutPolisi menyelidiki 55 kasus dugaan penyelewengan dana bantuan sosial (bansos) terkait Covid-19.
Baca lebih lajut »