Pemerintah Provinsi Sumatera Utara mendukung penuh pengembangan Bandara Internasional Kualanamu
Pemerintah Provinsi Sumatera Utara memastikan akan membantu pengembangan Bandara Kualanmu sesuai dengan aturan dan rencana pembangunan daerah.
“Ini akan jadi hal yang baik bagi Sumatera Utara dan bagi masyarakat sekitar. Tak hanya bagi Kabupaten Deli Serdang, tapi untuk seluruh kabupaten/kota di Sumatera Utara, terutama Medan, karena akan banyaknya orang datang. Nanti ekonomi ini pasti akan bergerak signifikan,” ujar Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah kepada wartawan di Kota Medan, Kamis .Musa menyebutkan, pengembangan Bandara Kualanamu akan banyak menyerap tenaga kerja yang banyak.
“Kami berharap pembangunan ini sesuai rencana dan kerjasama ini terus berlanjut sesuai target kerja Pemerintah Kabupaten Deli Serdang, danSeperti diketahui, PT Angkasa Pura II telah memilih GMR Airports Consortium sebagai mitra strategis dalam pengembangan Bandara Kualanamu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemprov Sumut akan Datangkan Pelatih Taekwondo Dari KoreaPemerintah Provinsi Sumatera Utara terus mendorong seluruh cabang olahraga untuk mulai bersiap menyambut gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI yang akan dilaksanakan di Sumatera Utara (Sumut) dan Aceh Tahun 2024. Tak terkecuali Taekwondo, yang direncanakan akan mendatangkan pelatih dari Korea untuk Training of Trainer (ToT) untuk para pelatih di Sumut.
Baca lebih lajut »
Angkasa Pura Beberkan Alasan Bandara Kualanamu Dikelola Bareng AsingPT Angkasa Pura II (Persero) melalui anak usahanya, Angkasa Pura Aviasi (APA), menjalin kerja sama strategis dengan GMR Airports Consortium untuk mengelola Bandara International Kualanamu di Sumatera Utara. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
82 Investor dari Korea hingga Abu Dhabi Antre Bangun Airport City di KualanamuAirport city Bandara Kualanamu ini akan dibangun di atas lahan seluas 135 ha. Airport city ini nantinya akan memiliki sejumlah fasilitas pendukung.
Baca lebih lajut »
PLN Dukung Pengembangan Wisata Pulau Osi Maluku |Republika OnlinePLN memberikan bantuan berupa penerangan di jembatan kayu Pulau Osi.
Baca lebih lajut »
Kemendag Fasilitasi Tes Pasar 23 UKM Kuliner Biar Tembus Timur TengahIa pun menerangkan Kemendag terus berupaya meningkatkan kepercayaan konsumen melalui pengembangan desain kemasan maupun pengembangan merek.
Baca lebih lajut »
Perjalanan Luar Negeri Meningkat di Bandara Internasional Soekarno-HattaKantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Soekarno-Hatta mencatat, sebanyak 732.706 orang datang dan 669.303 orang berangkat sejak 1 Januari hingga 29 Desember. Peningkatan terjadi sejak setelah pelonggaran PPKM. Metropolitan AdadiKompas wisnudany_
Baca lebih lajut »